Mengenal Ahmadiyah dan Ahmadiyah Sidoarjo dalam Mempertahankan Eksistensi
Sebuah kepercayaan merupakan apa yang diyakini serta diwariskan oleh manusia-manusia sebelumnya berdasarkan pengalaman keagamaan yang terbentuk dari komunikasi atau proses bertemunya diri dengan Tuhan. Salah satunya dialami oleh sosok Mirza Ghulam Ahmad yang bukan mewariskan sebuah agama, melainkan mendapat kultus “wahyu” dari Tuhan terhadap apa yang harus dimaknai olehnya. Ia