April 22, 2025 15:20

Column UINSA

Column

GHIBAH POLITIK SEBAGAI EKSES PEMILU 2024 (Sebuah Renungan dalam Rangka Membangun Karakter Bangsa)

Prof. Dr. Hj. Titik Triwulan Tutik, S.H., M.HGuru Besar Ilmu Hukum Tata Negara FSH UINSA Surabaya Senyatanya jejak-jejak digital Pesta Rakyat (Pesta Demokrasi) Lima Tahunan yang biasa disebut Pemilihan Umum (Pemilu) telah memberikan wacana luas bagi masyarakat. Tidak sekedar kalangan elit tetapi juga semua lapisan masyarakat bawah, bahkan di setiap

by Fakultas Syariah & Hukum
Read More
Articles

Kepemimpinan Amanah : Aman dan Melimpah Rejeki

Dr. Slamet Muliono Redjosari Kepemimpinan yang agung muncul dari kuatnya memegang amanah. Ketika amanah dipegang teguh dan dijalankan dengan sungguh-sungguh, maka keagungannya menjadi perbincangan abadi. Nabi Ibrahim merupakan sosok manusia agung. Ketika diberi amanah, dia menunaikan dengan sungguh-sungguh. Kesungguhan dalam menunaikan amanah itulah maka Allah menjadikannya sebagai imam bagi seluruh

by Fakultas Ushuludin & Filsafat
Read More
Column

Membaca dengan Hati: Menyelami Makna Surat Al-Alaq dalam Kehidupan

Oleh: Prof. Dr. Husniyatus Salamah Zainiyati, M.Ag Dalam kehidupan, tubuh manusia membutuhkan asupan gizi yang cukup agar tetap sehat dan bertenaga. Makanan dan minuman yang bergizi adalah sumber energi bagi fisik, sebagaimana vitamin menjaga daya tahan tubuh. Namun, kesehatan manusia tidak hanya bersumber dari asupan jasmani semata, tetapi juga dari

by Fakultas Tarbiyah dan Keguruan
Read More
Column

PUASA AGEMING AJI.[1]

[1] Muchammad Ismail, Dosen FISIP UIN Sunan Ampel Surabaya. Bulan suci Ramadan merupakan momen kontemplasi diri untuk mengevaluasi dan kembali secara totalitas ibadah kepada Tuhan, Sang Penguasa Alam Semesta. Bagi masyarakat Jawa, bulan puasa juga menjadi kesempatan untuk mendalami filosofi kehidupan, sebagaimana ungkapan K.G.P.AA Mangkunagoro IV Surakarta dalam Serat Wedhatama,

by UIN Sunan Ampel Surabaya
Read More
Column

SEJUTA KOPI, SERIBU STRATEGI

Oleh: Prof. Akh. Muzakki, M.Ag., Grad.Dip.SEA., M.Phil., Ph.D.Rektor UIN Sunan Ampel Surabaya Siang itu kuayunkan langkah. Bersama sejumlah rekan tim asistensi pendirian Program Studi Kedokteran Program Sarjana dan Program Studi Pendidikan Profesi Dokter Program Profesi. UIN Sunan Ampel Surabaya. Seusai makan siang. Di sebuah kedai. Di pinggir jalan. Di Kawasan

by UIN Sunan Ampel Surabaya
Read More
Articles

Pemimpin Mulia dan Lahirnya Peradaban Agung

Dr. Slamet Muliono Redjosari Para pemimpin besar senantiasa menjadi perbincangan luas sekaligus sebagai rujukan bagi peradaban-peradaban agung. Lahirnya peradaban agung itu mendasarkan pemikiran besar dan etika yang tinggi dari pemimpin tersebut. Pemimpin besar itu bukan hanya menegakkan keadilan tetapi juga aktif memberantas kedzaliman. Kemuliaan berakar dari perbuatan-perbuatan yang mereka torehkan,

by Fakultas Ushuludin & Filsafat
Read More
Column

ADAKAH KEAJAIBAN SELAIN NABI?   

Oleh: Prof. Dr. Moh. Ali Aziz, M.Ag.Guru Besar/Ketua Senat Akademik UINSA Surabaya فَتَقَبَّلَهَا رَبُّهَا بِقَبُوْلٍ حَسَنٍ وَّاَنْۢبَتَهَا نَبَاتًا حَسَنًاۖ وَّكَفَّلَهَا زَكَرِيَّا ۗ كُلَّمَا دَخَلَ عَلَيْهَا زَكَرِيَّا الْمِحْرَابَۙ وَجَدَ عِنْدَهَا رِزْقًا ۚ قَالَ يٰمَرْيَمُ اَنّٰى لَكِ هٰذَا ۗ قَالَتْ هُوَ مِنْ عِنْدِ اللّٰهِ ۗ اِنَّ اللّٰهَ يَرْزُقُ مَنْ يَّشَاۤءُ بِغَيْرِ حِسَابٍ

by UIN Sunan Ampel Surabaya
Read More
Column

SAYYIDAH FATIMAH AL-ZAHRAH RA., (1) INSPIRASI PENYANGGA KEKUATAN EKONOMI KELUARGA

Siti Musfiqoh* Katakanlah (Nabi Muhammad), “ya Tuhanku, masukkan aku (ke tempat dan keadaan apa saja) dengan cara yang benar, keluarkan (pula) aku dengan cara yang benar, dan berikanlah kepadaku dari sisi-Mu kekuasaan yang dapat menolong(-ku). (QS Al-Israa [17]:80). Rasul Muhammad bersabda; "Bertakwalah kepada Allah, Fatimah. Tunaikanlah kewajiban Tuhanmu dan laksanakanlah

by UIN Sunan Ampel Surabaya
Read More
Column

Ngaji #KaburAjaDulu versi Al Qur’an

Jagat maya Indonesia beberapa saat yang lalu digegerkan dengan munculnya hashtag #KaburAjaDulu yang viral di media sosial, khususnya di platform X (dulu Twitter) dan TikTok. Menurut data Drone Emprit, tagar #KaburAjaDulu telah beredar di platform X maupun berbagai media berita online sejak September 2023. Fenomena tersebut naik pada pertengahan 2024

by Fakultas Syariah & Hukum
Read More
Column

REVITALISASI PERPUSTAKAAN AKADEMI DI ERA DIGITAL

Revitalisasi Perpustakaan Akademi di Era Digitaloleh Imas Maesaroh Perkembangan teknologi informasi dan kecerdasan buatan (artificial intelligence/AI) telah membawa perubahan signifikan dalam cara dosen dan mahasiswa mengakses pengetahuan. Saat ini, mereka lebih sering bergantung pada data digital dibandingkan dengan sumber belajar fisik seperti buku. Fenomena ini menyebabkan peran perpustakaan tradisional yang berfokus

by Fakultas Dakwah dan Komunikasi
Read More