April 29, 2024 13:37

Fakultas Ilmu Sosial & Politik

Berita

Prodi Hubungan Internasional UINSA Melakukan kunjungan ke Konsulat Jendral Belarus Dalam Rangka Meningkatkan Kerja Sama

Surabaya, Dalam rangka meningkatkan kerja sama, Program Studi Hubungan internasional UIN Sunan Ampel Surabaya melakukan kunjungan ke Konsulat Jendral Belarus pada hari Senin, 10 Oktober 2022. Robongan dari HI UINSA langsung ditemui oleh Konsulat Kehormatan Belarus, Bapak Darmawan Utomo. Kunjungan tersebut diadakan dalam rangka menyambung tali silaturahim, berkomunikasi, dan berdiskusi,

by Fakultas Ilmu Sosial & Politik
Read More
Column UINSA

Sinergi Mewujudkan Mimpi

Prodi Sosiologi Sunday, 16 October 2022 Tulisan ini ditulis saat penerbangan pesawat dari Ende menuju Kupang. Membunuh waktu dengan menulis, cukup untuk menghilangkan rasa bosan dalam penerbangan, walau durasi penerbangan hanya sekitar 55 menit saja.Setelah 5 hari berada di Waturaka, Kelimutu, Ende untuk melakukan observasi lapangan dan wawancara, tim riset

by Fakultas Ilmu Sosial & Politik
Read More
Column UINSA

PANDEMI DAN PERUBAHAN SOSIAL

Prodi Sosiologi Thursday, 13 October 2022 Kepercayaan atas kehadiran Pandemi memang perlu diyakini ada dan sudah ada cara penanggulangannya, maka masyarakat harus memiliki disiplin diri untuk mau diajak hidup sehat bersama-sama. Pelajaran lain yang perlu diperhatikan bersama adalah membiasakan diri peduli kepada lingkungan dan himbauan dari pemerintah. Ketika masyarakat bersatu

by Fakultas Ilmu Sosial & Politik
Read More
Column UINSA

Sisi Lain Waturaka-2: BLASIUS, PERLAWANAN DAN KEDAULATAN PETANI

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Tuesday, 18 October 2022 Pagi itu saya sengaja menemui Papa Sius (sebutan lain Blasius Letta) di tengah sawah (15/10/22), setelah semalaman berdiskusi dengannya tentang sejarah panjang Waturaka. Saya merasa belum puas berbincang dengannya tentang pertanian dan pariwisata.  Saya menemuinya disaat sibuk membersihkan rumput liar

by Fakultas Ilmu Sosial & Politik
Read More
Column UINSA

Antiklimaks Survey Capres 2024

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Wednesday, 5 October 2022 Abdul Chalik[1] Setahun terakhir lembaga survey mainstream sudah melakukan berbagai survey kandidat calon Presiden dan Wakil Presiden. Di antara lembaga survey tersebut yakni SMRC, Indikator Politik Indonesia, Kompas, Poltraking dan Lembaga Survey Indonesia. Bila merujuk pada Pemilu 2019, setidaknya terdapat

by Fakultas Ilmu Sosial & Politik
Read More
Column UINSA

Urgensi Penggantian Kendaran Dinas Pejabat Pemerintah dengan Mobil Listrik

Prodi Hubungan Internasional Monday, 26 September 2022 Pada acara Seminar Nasional Himpunan Mahasiswa Hubungan Internasional (HIMAHI) UIN Sunan Ampel Surabaya, Tanggal 25 September 2022 dengan tema “Presidensi G20: Strategi Indonesia Untuk Mencapai Net-Zero Emission 2060”, Kementerian Energi Sumber Daya Mineral (ESDM) menjawab perihal urgensi pergantian seluruh kendaraan dinas pejabat pemerintah

by Fakultas Ilmu Sosial & Politik
Read More
Column UINSA

Pentingnya Konektivitas antar Masyarakat dan Dialog antar Peradaban

Prodi Hubungan Internasional Saturday, 20 August 2022 Pasang surut hubungan bilateral Indonesia-Tiongkok mewarnai hubungan government to government (G to G) kedua negara dalam lintasan sejarah. Di era kolonial, etnis Tionghoa dan Jawa bersatu melawan Vereenigde Oostindische Compagnie (VOC) pada tahun 1740-1743. Perang ini dipicu oleh pembantaian masyarakat Tionghoa di Batavia

by Fakultas Ilmu Sosial & Politik
Read More
Berita

FISIP UIN SUNAN GUNUNG DJATI BANDUNG BELAJAR PUSAT KAJIAN KE FISIP UIN SUNAN AMPEL SURABAYA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Friday, 29 July 2022 Bertempat di Ruang meeting Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (Fisip) UIN Sunan Ampel, pada hari Kamis tanggal 28 Juli 2022 menerima kunjungan dari Fisip UIN Sunan Gunung  Djati (UIN SGD). Kunjungan yang dimaksudkan untuk saling belajar ini, diterima oleh

by Fakultas Ilmu Sosial & Politik
Read More
Berita

DISKUSI KELAS INTERNASIONAL DENGAN PERSONIL BARU TIM MANAJEMEN FISIP UINSA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Friday, 22 July 2022 Surabaya, 21/7/22. Dekan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Dr. Abdul Chalik, M.Ag. mengundang Ketua Jurusan, Sekretaris Jurusan, Ketua Program Studi (Sosiologi, Ilmu Politik dan Hubungan Internasional), Sekretaris Program Studi (Sosiologi, Ilmu Politik dan Hubungan Internasional) dan Ketua Laboratorium yang

by Fakultas Ilmu Sosial & Politik
Read More
Berita

Pengarahan dan Pembinaan Pegawai FISIP UINSA oleh Rektor

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Thursday, 7 July 2022 Rabu, 6 Juli 2022 – FISIP UIN Sunan Ampel Surabaya mengadakan pengarahan dan pembinaan pegawai yang dihadiri oleh Rektor dan Wakil Rektor 2 UINSA di Kampus FISIP UINSA Gunung Anyar. Acara dihadiri oleh para pejabat yang baru dilantik di Sport

by Fakultas Ilmu Sosial & Politik
Read More