Prestasi Mahasiswa FSH Sebagai Duta Pendidikan Jawa Timur
Mahasiswa Fakultas Syari’ah dan Hukum UIN Sunan Ampel Surabaya (FSH UINSA) kembali menorehkan prestasi. Fawwas Suher atau yang akrab dikenal dengan Fawas merupakan salah satu mahasiswa berprestasi Prodi HTN semester 4. Ia berhasil meraih juara dalam kompetisi pemilihan Duta Pendidikan Jawa Timur tahun 2023. Duta Pendidikan Jawa Timur merupakan ajang