Berita

MAGANGER MPI IKUTI RUKYATUL HILAL DI TANJUNG KODOK LAMONGAN

Berita Magang MBKM Prodi MPI: MAGANGER MPI IKUTI RUKYATUL HILAL DI TANJUNG KODOK LAMONGAN Hari minggu tanggal 10 maret 2024, maganger MPI dan maganger fakultas ushuludin di Kemenag Kabupaten Lamongan mengikuti pemantauan rukyatul hilal yang diselenggarakan oleh Tim BHR (Badan Hisab Rukyat) yang Bertempat di Markas Tanjung Kodok Lamongan. Selain

Berita

Growing Up Skill Lewat Magang di JTV dan Jawa Pos

Kegiatan MBKM yang dilaksanakan sejak dua bulan lalu menjadi ajang bagi mahasiswa Fakultas Ushuluddin dan Filsafat (FUF) untuk mencari pengalaman dengan terjun dalam dunia kerja.  JTV sebagai jaringan televisi swasta terbesar di Indonesia menjadi salah satu pilihan untuk dijadikan tempat magang mahasiswa. Begitu juga  Jawa Pos yang notabene perusahaan media

by Fakultas Ushuludin & Filsafat
Read More
Berita

Magang MBKM di Kota Solo, Mahasiswa Hubungan Internasional FISIP UINSA Ikut Memeriahkan Festival Jenang

Rahitna Awia Mahanani, mahasiswa Program Studi Hubungan Internasional, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya (FISIP UINSA), telah mengikuti tugas dinas dalam Festival Jenang 2024 sebagai bagian dari program Magang Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM). Acara ini merupakan perayaan tahunan yang diselenggarakan untuk memperingati Hari

by Fakultas Ilmu Sosial & Politik
Read More
Berita

Mahasiswa Sosiologi FISIP UINSA Berbagi Pengalaman Magangnya di Access Indonesia

Nezta Mack Rice, seorang mahasiswa Sosiologi semester enam dari Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya (FISIP UINSA) saat ini sedang magang di PT. Cipta Sandiri Makmur Perkasa (Access Indonesia) sebagai bagian dari program Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM). Dalam laporan yang dibuatnya, mahasiswa tersebut

by Fakultas Ilmu Sosial & Politik
Read More
Berita

Alumni Insight: Peran Vital Guru Pendidikan Agama Islam dalam Pembentukan Karakter Bangsa

Oleh: Mochammad Junaidi Alumnus Prodi PAI IAIN Sunan Ampel - Angkatan 2003 Di tengah pesatnya arus globalisasi dan tantangan zaman, peran guru Pendidikan Agama Islam (PAI) menjadi sangat krusial dalam menanamkan nilai-nilai fundamental untuk pembentukan karakter bangsa yang kuat dan bermartabat. Guru PAI tidak hanya bertugas mengajarkan ilmu agama tetapi

by Prodi Pendidikan Agama Islam
Read More
Berita

Mahasiswa Kuli Bangunan dari Bojonegoro Sukses Lulus dengan Studi Bahasa Arab

/*! elementor - v3.15.0 - 09-08-2023 */ .elementor-widget-image{text-align:center}.elementor-widget-image a{display:inline-block}.elementor-widget-image a img[src$=".svg"]{width:48px}.elementor-widget-image img{vertical-align:middle;display:inline-block} Mahasiswa Kuli Bangunan dari Bojonegoro Sukses Lulus dengan Studi Bahasa Arab Surabaya, 15 Maret 2024 - Ahmad Ridwan, seorang mahasiswa yang juga bekerja sebagai kuli bangunan, menorehkan prestasi gemilang dengan lulus dalam sidang skripsi di Universitas Islam Negeri

by Fakultas Adab & Humaniora
Read More
Berita

Maganger Kemenag Sidoarjo Mengikuti Kegiatan Donor Darah

Berita Magang MBKM Prodi MPI: Maganger Kemenag Sidoarjo Mengikuti Kegiatan Donor Darah Magangers MPI tidak hanya berkolaborasi dalam kegiatan keadministrasian namun juga berpartisipasi dalam kegiatan kemanusiaan. Ini tampak pada kegiatan magangers di Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Sidoarjo. Rabu, 6 Maret 2024.  Kemenag Kabupaten Sidoarjo mengadakan kegiatan donor darah rutin ke-9

Articles

Human Nature

Akhir akhir ini, kita disuguhi serangkaian dramaturgi mengenai perilaku kegilaan dalam banyak hal yang dipertontonkan dalam arena politik, ekonomi, akademisi bahkan budaya popular. Serangkaian perilaku kegilaan dalam makna Foucault adalah serangkaian praktek kuasa melalui Bahasa. Kegilaan, dulu dipandang sebagai kelainan jiwa, tetapi penyeragaman, penyalah gunaan wewenang maupun praktek kuasa lainnya,

by Fakultas Ushuludin & Filsafat
Read More
Berita

Saat Ibadah Puasa Tetap Semangat Melayani Ujian Skripsi

Hari Jum'at, 15 Maret 2024 - Meskipun tengah menjalankan ibadah puasa, semangat untuk melayani dan memastikan kelancaran ujian skripsi tidak kendur bagi Program Studi Pendidikan Agama Islam. Sebanyak 22 mahasiswa menjalani ujian skripsi mereka hari ini, dan dosen penguji, dengan penuh dedikasi melaksanakan tugas akademik mereka. Dalam suasana penuh keseriusan,

by Prodi Pendidikan Agama Islam
Read More
Agenda

Seminar Literasi Digital Sektor Pendidikan

Seminar Literasi Digital Sektor Pendidikan Segara daftarkan diri anda, untuk gabung dalam acara Seminar Literasi Digital Sektor Pendidikan yang bertemakan “Ekspresi Diri dan Peluang Besar di Era Serba Digitalisasi”. Menarik bukan? Pada hari Rabu, 20 Maret 2024 pukul 08.00 di Auditorium UINSA. Link pendaftaran: https://s.id/daftarlitdiguinsasurabaya 𝑭𝑫𝑲 𝑷𝒊𝒐𝒖𝒔, 𝑷𝒆𝒂𝒄𝒆𝒇𝒖𝒍, 𝒂𝒏𝒅 𝑬𝒏𝒍𝒊𝒈𝒉𝒕𝒆𝒏𝒊𝒏𝒈

by Fakultas Dakwah dan Komunikasi
Read More