JAMINAN MUTU
Oleh: Prof. Akh. Muzakki, M.Ag., Grad.Dip.SEA., M.Phil., Ph.D.Rektor UIN Sunan Ampel Surabaya “Ngapain semua pegawai mengenakan masker?” begitu tanyaku dalam hati. Siang itu. Rabu, 4 Desember 2024. Pertanyaan itu kontan muncul di pikiranku kala makan siang di Restoran Pagi Sore di Cempaka Putih, Jakarta. Restoran itu merupakan varian Rumah Makan