MAHAGANA DAN DPKP AJAK MAHASISWA UINSA LAKUKAN SIMULASI PEMADAMAN KEBAKARAN
UINSA Newsroom, Rabu (25/10/2023); Mahasiswa Tanggap Bencana ( Mahagana ) UIN Sunan Ampel (UINSA) Surabaya mengadakan kegiatan Simulasi Pemadaman Kebakaran pada Senin, 23 Oktober 2023. Kegiatan ini mengundang BPBD (Badan Penanggulangan Bencana Daerah) Kota Surabaya, Pemadam Kebakaran Kota Surabaya, dan KTRescue, bertempat di Gedung SAC UINSA Surabaya. Pihak BPBD Kota