December 29, 2024 15:41

Berita

Berita

LAMPAUI TERGET, PENERIMAAN HASIL KERJASAMA KELEMBAGAAN FISIP UINSA TEMBUS SATU MILIAR LEBIH DI TAHUN 2023

UINSA Surabaya_ Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) UIN Sunan Ampel Surabaya berhasil mewujudkan capaian pendapatan kerjasama senilai lebih dari Satu Miliar Rupiah di tahun 2023. Capain tersebut disampaikan pimpinan FISIP melalui Nota Dinas  Nomor; B-3433/Un.07/10/D/KU.00.1/12/2023. Berdasarkan laporan pada nota dinas tersebut, rekapitulasi pendapatan kerjasama kelembagaan FISIP UINSA pada

by Fakultas Ilmu Sosial & Politik
Read More
Diseminasi Penelitian HKI FSH UINSA
Berita

Tingkatkan Budaya Riset Prodi Hukum Keluarga Islam Gelar Diseminasi Penelitian

Rabu, 22 November 2023 Prodi Hukum Keluarga Islam FSH UINSA mengadakan diseminasi penelitian. Kegiatan ini diselenggarakan di Mootcourt Lantai 3 Gedung B FSH UINSA. Kali ini, tema yang diangkat yakni “Melacak Stigma dan Diskriminasi: Rintangan Pertunangan Penyandang Kusta di Madura, Indonesia.” Diseminasi hasil penelitian merupakan kegiatan rutin yang menjadi agenda

by Fakultas Syariah & Hukum
Read More
Ngaji Hilal Bersama Bapak Kyai Dzarrin
Berita

Ngaji Hilal Menilik Aktualisasi Ilmu Falak dalam Kearifan Budaya Lokal

Selasa, 21 November 2023, Prodi Ilmu Falak FSH UINSA telah melaksanakan webinar rutinan bernama Ngaji Hilal. Ngaji Hilal kali ini merupakan agenda ke 19 setelah mengadakan acara rutinan setiap bulan. Ngaji Hilal ke-19 ini menyuguhkan tema, “Aktualisasi Kearifan Budaya Lokal Dalam Penerapan Kajian Ilmu Falak.” Narasumber kali ini yaitu DR.

by Fakultas Syariah & Hukum
Read More
Berita

KUKUHKAN PROFESOR TEOLOGI ISLAM KONTEMPORER, REKTOR: INI KONTRIBUSI LUAR BIASA UNTUK HARMONI KEBANGSAAN

KUKUHKAN PROFESOR TEOLOGI ISLAM KONTEMPORER, REKTOR: INI KONTRIBUSI LUAR BIASA UNTUK HARMONI KEBANGSAAN UINSA Newsroom, Rabu (20/12/2023); UIN Sunan Ampel (UINSA) Surabaya resmi mengukuhkan gelar Guru Besar ke-88, Prof. Dr. H. Achmad Muhibbin Zuhri, M.Ag., di Bidang Ilmu Teologi Islam Kontemporer, pada Rabu, 20 Desember 2023. Dalam pidato pengukuhannya, Guru

by UIN Sunan Ampel Surabaya
Read More
Kunjungan Kejaksaan Tanjung Perak
Berita

Kunjungan Edukasi Hukum FSH UINSA Kejaksaan Tanjung Perak

Kamis, 24 November 2023 Prodi Hukum Kelas 5B FSH UINSA melakukan kunjungan edukasi ke Kejaksaan Negeri Tanjung Perak, Surabaya. Kunjungan edukasi ini dalam rangka mempresentasikan tugas akhir mata kuliah Hukum Acara Peradilan Tata Usaha Negara. Kegiatan tersebut langsung didampingi oleh Bapak Moch. Djumali, S.H., M.H. selaku dosen pengampu mata kuliah.

by Fakultas Syariah & Hukum
Read More
Tracer Study Rapat Rutin Reboan FSH
Berita

Tracker Study Menjadi Pembahasan Rapat Reboan FSH

Rabu, 15 November 2023 Fakultas Syariah dan Hukum telah melaksanakan acara Rapat Rutin Reboan yang dilaksanakan di gedung KH. Syafi’I A. Karim 201. Rapat rutin tersebut diadakan mulai pukul 09.30-12.30 WIB. Rapat kali ini turut dihadiri oleh para pimpinan FSH. Diantaranya, Dekan Fakultas dan Wakilnya, Pimpinan Jurusan (GKM), Pimpinan Prodi,

by Fakultas Syariah & Hukum
Read More
Reboan Rutin FSH
Berita

Rapat Rutin Reboan 8 November 2023 FSH UINSA

Rabu, 8 November 2023 yang bertempat di Gedung KH. Syafi’i A. Karim Ruang A.201 FSH telah diselenggarakan rapat rutin reboan FSH. Kegiatan ini dimuai pukul 09.00 – 12.30 WIB. Turut hadir juga segenap pimpinan FSH UINSA. Terdiri dari Dekanat, GKM, Kalab, Pengelola Rumah Junal, Puskolegis. Tak lupa, Humas, KTU, Sub

by Fakultas Syariah & Hukum
Read More
Berita

PESAN REKTOR; AKTIFASI PEREMPUAN DAN WASPADA LONJAKAN COVID-19

PESAN REKTOR; AKTIFASI PEREMPUAN DAN WASPADA LONJAKAN COVID-19 UINSA Newsroom, Selasa (19/12/2023); Dalam kesempatan apel pagi hari Senin, 18 Desember 2023, Rektor UINSA Surabaya menyampaikan beberapa highlight penting. Terutama berkaitan dengan apa yang disampaikan pembina apel, yang dipimpin Aslamiyah, S.E., M.M., Kepala Bagian Tata Usaha Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam

by UIN Sunan Ampel Surabaya
Read More
Berita

KUNJUNGAN REKTOR AZ-ZAITUNA UNIVERSITY, TUNISIA KE UINSA SURABAYA

KUNJUNGAN REKTOR AZ-ZAITUNA UNIVERSITY, TUNISIA KE UINSA SURABAYA "Kita harus menjaga keseimbangan antara gaya dan perkembangan pendidikan ala Barat dengan peradaban klasik Timur (Timur Tengah) dan pendidikan Islam." Itulah nasihat dari Rektor UINSA, Prof. Akh Muzakki kepada Direktur Kantor Internasional. Oleh karena itu, selain memperkuat jaringan dan kerjasama antara UINSA

by UIN Sunan Ampel Surabaya
Read More
Berita

DPRD TUBAN GANDENG FISIP UINSA GELAR BIMTEK PENINGKATAN KUALITAS DEMOKRASI DAN PENCEGAHAN KORUPSI

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tuban kembali menggelar Bimbingan Teknis (Bimtek) Peningkatan Kapasitas Pimpinan dan Anggota DPRD Kabupaten Tuban Tahun 2023. Bimtek kali ini mengambil tema Peran dan Fungsi Anggota DPRD pada Peningkatan Kualitas Demokrasi di Pemilu 2024 serta Analisis Pola dan Pencegahan Korupsi di Daerah. Acara Bimtek DPRD

by Fakultas Ilmu Sosial & Politik
Read More