Dukung Pengembangan Program BIPA, Prodi PBI FTK Hadiri Bimtek Pengelola dan Tutor BIPA oleh P2B UINSA
Bertepatan dengan tanggal cantik di penghujung tahun, Prodi Pendidikan Bahasa Inggris (PBI) mengikuti Bimbingan Teknis Pengelola dan Tutor Bahasa Indonesia bagi Penutur Asing (BIPA) hari pertama yang diselenggarakan oleh Pusat Pengembangan Bahasa (P2B) UIN Sunan Ampel Surabaya pada Senin (12/12). Pada kegiatan ini tiga orang dosen Prodi PBI, yaitu Rakhmawati,