May 21, 2025 06:16

Fakultas Ushuludin & Filsafat

Berita

Mengenal FUF Lebih Dekat: Kunjungan Inspiratif dari MAN Blora Jawa Tengah

Pada Rabu (7/5) keluarga besar Madrasah Aliyah Negeri (MAN) Blora, Jawa Tengah, melaksanakan kunjungan inspiratif ke Universitas Islam Negeri Sunan Ampel (UINSA) Surabaya. Kegiatan ini merupakan program pengenalan dunia kampus bagi siswa kelas XI dan diselenggarakan langsung di ruang Amphiteater, gedung Twin Towers, Kampus A. Yani UINSA Surabaya. Kepala Badan Pengola

by Fakultas Ushuludin & Filsafat
Read More
Berita

Dosen FUF Raih Gelar Doktor dari Hartford International University 

Prestasi membanggakan datang dari Fakultas Ushuluddin dan Filsafat (FUF), kini dari dewan pengajar atau dosen. Muhammad Afdillah, mahasiswa S3 di Hartford International University berhasil meraih gelar doktor usai menjalankan ujian terbuka pada 16 April 2025. Beliau mengangkat disertasi dengan judul “Indonesian Islam and The Other: Ahmadiyah and Nahdlatul Ulama' Views of Christianity”. Ia

by Fakultas Ushuludin & Filsafat
Read More
Artikel

Pembebasan Abdullah bin Sa’ad bin Sarh dari Hukum Bunuh dan Tingginya Kedudukan Al-Qur’an

Dr. Slamet Muliono Redjosari Terbebasnya Abdullah bin Sa’ad bin Abi Sarh dari hukum bunuh menunjukkan  penghargaan yang tinggi terhadap Al-Qur’an. Al-Qur’an sebagai firman Allah memiliki kedudukan yang agung dan mulia, sehingga harus membunuh bagi pihak-pihak yang merendahkannya. Abdullah bin Sa‘ad bin Abi Sarh merupakan salah seorang yang pernah mengkhianati nabi.

by Fakultas Ushuludin & Filsafat
Read More
Articles

Shalat Berjamaah: Fondasi Spiritual bagi Kesuksesan Akademik di Perguruan Tinggi Islam

Dr. Slamet Muliono Redjosari Perguruan tinggi Islam memiliki peran penting dalam mencetak generasi yang berilmu, beriman, dan beramal shalih. Salah satu aspek penting dalam membentuk karakter dan spiritualitas mahasiswa adalah shalat berjamaah lima waktu di masjid. Namun, selama ini banyak perguruan tinggi Islam yang memberikan kebebasan kepada mahasiswa dan dosen

by Fakultas Ushuludin & Filsafat
Read More
Articles

Deideologisasi Mahasiswa di Perguruan Tinggi Islam

Dr. Slamet Muliono Redjosari Saat ini banyak ditemukan fenomena deideologisasi mahasiswa pada perguruan tinggi Islam. Realitas jelas sangat memprihatinkan dan perlu perenungan bersama. Hal ini ditunjukkan dengan banyaknya mahasiswa yang belajar di perguruan tinggi agama Islam, baik itu universitas negeri maupun swasta, kurang memiliki ghirah (semangat) sebagai pejuang dakwah Islam.

by Fakultas Ushuludin & Filsafat
Read More
Berita

Mahasiswa S3 IQT Raih Gelar Doktor dalam Ujian Terbuka

Kabar membanggakan datang dari Fakultas Ushuluddin dan Filsafat (FUF). Salah satu mahasiswa S3 Program Studi Ilmu Al-Qur’an dan Tafsir (IQT), Muhammad Jamil, berhasil meraih gelar doktor setelah sukses menjalani ujian terbuka promosi doktor pada Selasa, 22 April 2025 dengan kajian “Resepsi Al-Qur’an di Pesantren Langitan dan Al-Muhibbin”. Ujian tersebut diselenggarakan

by Fakultas Ushuludin & Filsafat
Read More
Articles

Ketika Karunia Allah Dilupakan  

Dr. Slamet Muliono Redjosari Manusia seringkali lupa diri terhadap karunia Allah. Hal ini melahirkan sikap dan perilaku yang menjauhkan dari mengingat kebesaran-Nya. Karunia Allah yang dirasakan manusia jelas-jelas diakuinya berasal dari Allah. Namun ketika diperintah untuk mengagungkan Allah, justru hattinya mengingkari. Dengan kata lain, hatinya mengakui bahwa Allah sebagai pencipta

by Fakultas Ushuludin & Filsafat
Read More
Articles

Transformasi  Kesadaran Kritis Kartini Menuju Kesadaran Spritual

Oleh: Dr. Ida Rochmawati, M.Fil.I Hari Kartini selalu diidentikkan dengan Kebaya. Peringatan sederhana untuk mengenang perjuangan Kartini di Indonesia sering kali dilakukan dengan memakai kebaya di tanggal 21 April. Kebaya sebenarnya tidak hanya milik Kartini. Perempuan Jawa sejak masa Hindia Belanda hingga tahun 1970-an mayoritas masih memakai kebaya sebagai pakaian

by Fakultas Ushuludin & Filsafat
Read More
Berita

Yudisium Ke-111 Fakultas Ushuluddin dan Filsafat UIN Sunan Ampel Surabaya

Rabu (16/04) Fakultas Ushuluddin dan Filsafat (FUF) UIN Sunan Ampel Surabaya kembali menggelar acara Yudisium yang ke-111. Acara yang berlangsung secara khidmat ini digelar di aula gedung B3 FUF dan diikuti oleh para calon wisudawan dari berbagai program studi yang ada di FUF. Sebanyak 66 mahasiswa resmi dinyatakan lulus dan

by Fakultas Ushuludin & Filsafat
Read More
Berita

Mahasiswa Ilha FUF Sukses Meraih Juara Da’i Tingkat Nasional

Prestasi membanggakan kembali diraih oleh mahasiswa Fakultas Ushuluddin dan Filsafat (FUF) UIN Sunan Ampel Surabaya. Rhafi Dhanar Dedeary Mahardian atau yang akrab disapa Rhafi merupkan mahasiswa Program Studi Ilmu Hadis (ILHA) semester 4. Ia sukses meraih Juara 2 dalam ajang Da’inspiration tingkat nasional yang digelar oleh Universitas Airlangga dalam rangkaian

by Fakultas Ushuludin & Filsafat
Read More