April 4, 2025 11:33

2024

PBAK 3 2024
Berita

Membangun Solidaritas & Pemahaman Organisasi Materi PBAK Hari Ketiga

Kamis, 15 Agustus 2024 merupakan hari ketiga Pengenalan Budaya Akademik dan Kemahasiswaan PBAK FSH UIN Sunan Ampel Surabaya. Hari ketiga ini merupakan rangkaian kegiatan yang bertujuan memperkenalkan mahasiswa baru pada kehidupan kampus yang dinamis. Agenda hari ini berfokus pada pengenalan organisasi dan pembentukan karakter melalui berbagai kegiatan yang memperkuat solidaritas

by Fakultas Syariah & Hukum
Read More
Bu Prof Titik
Column

MENYIKAPI MOMEN DEMO TOLAK RUU PILKADA DI GEDUNG DPR RI DARI ASPEK CITRA NEGARA HUKUM

Pada Kamis, 22 Agustus 2024 sejumlah massa dari elemen buruh dan mahasiswa melakukan aksi demo di Tolak Ruu Pilkada di Gedung DPR RI dengan tajuk 'Peringatan Darurat'. Tidak itu saja bahkan pada kesempatan itu sederet artis dan komedian ibukota seperti Abdel Achrian atau yang dikenal sebagai Cing Abdel, Youtuber Jovial

by Fakultas Syariah & Hukum
Read More
Wadek I PBAK 2024
Berita

Pemahaman tentang Kebijakan Akademik dan Etika Kampus Materi PBAK Kedua

Rabu, 14 Agustus 2024 Kegiatan Pengenalan Budaya Akademik dan Kemahasiswaan FSH UINSA berlanjut pada hari kedua. Pada PBAK hari kedua ini  fokus yang disampaikan FSH UINSA lebih mendalam pada kebijakan akademik dan etika mahasiswa. Acara ini digelar di Gedung Sport Center UIN Sunan Ampel Surabaya dan dimulai tepat pukul 07:00

by Fakultas Syariah & Hukum
Read More
PBAK 2024
Berita

UINSA Gelar Pengenalan Budaya Akademik dan Kemahasiswaan 2024

Selasa, 13 Agustus 2024 Fakultas Syariah dan Hukum UIN Sunan Ampel Surabaya kembali menyelenggarakan Pengenalan Budaya Akademik dan Kemahasiswaan. Kegiatan ini dilaksanakan setiap tahun pada semester gasal bagi mahasiswa baru tahun akademik 2024/2025. PBAK tahun ini mengusung tema “Merawat Kebangsaan, Memperkuat Keislaman: Langkah Menuju Indonesia Emas 2045.” Tema tersebut mencerminkan

by Fakultas Syariah & Hukum
Read More
Presentasi Mas Fariz Alumni HKI FSH
Berita

Alumni Mahasiswa HKI FSH Menjadi Presenter ICOSLAW 2024

Rabu, 31 Juli 2024, alumni HKI FSH menjadi presenter dalam acara tahunan FSH UINSA yakni Internasional Conference on Sharia and Law (IcosLaw). Kegiatan ini diawali dengan pembukaan dan sambutan-sambutan hangat dari para pimpinan UINSA maupun pimpinan FSH UINSA. Selain itu, para narasumber dari luar negeri juga dihadirkan untuk membagikan beberapa

by Fakultas Syariah & Hukum
Read More
mahmood kooria
Berita

Testimoni dan Apresiasi Narasumber Internasional – ICOSLAW 2024

FSH UINSA dengan sukses menyelenggarakan International Conference on Sharia and Law (ICOSLAW) pada tanggal 31 Juli hingga 1 Agustus 2024. Acara ini dilaksanakan di Amphiteater UIN Sunan Ampel Surabaya. Acara bergengsi ini dihadiri oleh sejumlah akademisi dan praktisi hukum terkemuka dari berbagai penjuru dunia. Di antara para pembicara utama adalah

by Fakultas Syariah & Hukum
Read More
Presenter Panel IcosLaw 2024
Berita

Kegiatan Panel IcosLaw 2024 Fakultas Syariah dan Hukum UINSA

Pada tanggal 31 Juli dan 1 Agustus 2024, Fakultas Syariah dan Hukum (FSH) telah sukses menggelar International Conference on Sharia and Law (IcosLaw) 2024. Kegiatan ini dilakukan secara luring di hari pertama dan secara daring di hari kedua. Acara ini merupakan salah satu kegiatan terbesar di FSH UINSA setiap tahunnya.

by Fakultas Syariah & Hukum
Read More
Pembukaan IcosLaw 2024
Berita

Pembukaan Kegiatan IcosLaw 2024 FSH UINSA

Fakultas Syariah dan Hukum UIN Sunan Ampel Surabaya dengan bangga menyelenggarakan International Conference on Sharia and Law (IcosLaw) 2024. Kegiatan ini berlangsung di Amphiteater UIN Sunan Ampel dari tanggal 31 Juli hingga 1 Agustus 2024. Tahun ini, IcosLaw mengusung tema “The Intersection of Sharia and Law in Today's World.” Tema

by Fakultas Syariah & Hukum
Read More
Column

PETUGAS HAJI INDONESIA (EMBARKASI JUANDA) 2024 DALAM PERSPEKTIF GENDER

Pelaksanaan ibadah haji tahun 2024 ini dinilai sukses oleh banyak kalangan. Hal ini didasarkan pada testimoni para jemaah haji yang diantaranya adalah dari Bapak Saeran, Jemaah haji kloter 42 yang teridentifikasi sebagai jemaah resiko tinggi (Resti). Beliau diikutkan dalam program safari wukuf lansia, sebuah program pelayanan haji yang berintensi untuk

by Fakultas Syariah & Hukum
Read More
Bapak Wadek 3 dan Bapak Bupati Trenggalek
Berita

UINSA Bekerjasama dengan Kabupaten Trenggalek

Surabaya, 24 Juli 2024 - Sebuah langkah maju telah diambil oleh UINSA bekerjasama dengan Kabupaten Trenggalek dalam upaya meningkatkan pemahaman dan pengelolaan potensi maritim lokal dengan penandatanganan Memorandum of Understanding (MOU) yang disusul oleh sesi Inspiration Talk yang disampaikan oleh Bupati Trenggalek Mochamad Nur Arifin. Mochamad Nur Arifin, dalam talkshow

by Fakultas Sains dan Teknologi
Read More