Audit Surveilans ISO 9001:2015 di Prodi Matematika FST UINSA: Tantangan dan Perbaikan Menanti
Surabaya, 26 Juni 2023 - Hari Senin, 26 Juni 2023 menjadi momen penting bagi Fakultas Sains dan Teknologi (FST) UIN Sunan Ampel Surabaya ketika audit surveilans digelar guna mengevaluasi pemenuhan standar ISO 9001:2015. Dimulai pukul 07.30 pagi, auditor mengawasi dengan cermat sistem manajemen mutu yang telah diterapkan di FST. Salah