Berita

PKDP MEWUJUDKAN DOSEN PROFESIONAL DENGAN REVIEW PEMBUATAN VIDEO PRAKTIK MENGAJAR

@LPMUINSA LPM Newsroom, Rabu (18/1/2023); LPM UIN Sunan Ampel Surabaya sebagai salah satu Perguruan Tinggi Pelaksana (PTP) Program Peningkatan Kompetensi Dosen Pemula (PKDP) yang di tunjuk oleh Kemenag menyelenggarakan On The Job Training (OJT) dengan materi Pembuatan video praktik mengajar: Review Pembuatan video praktik mengajar (Online). Kegiatan ini merupakan lanjutan

by UIN Sunan Ampel Surabaya
Read More
Column UINSA

Kitab Bidayatul Hidayah (Ngaji #2)

Oleh: Dr. Muhammad Khodafi, M.Si. Ngaji 2 Kitab Bidayatul Hidayah Menuntut ilmu bukan sekedar menambah pengetahuan (riwayat) dan ketrampilan tertentu. Karena menurut Imam Ghozali seorang penuntut ilmu yang baik harus memiliki prinsip niat yang kokoh agar bisa mendapatkan hidayah. Terutama menguatkan hidayah yang sudah ditanamkan oleh Allah sejak kita masih dalam

by UIN Sunan Ampel Surabaya
Read More
Berita

TINGKATKAN KUALITAS, FPK IKUTI RTM SEBAGAI TOLAK UKUR UNIVERSITAS LEBIH BAIK

TINGKATKAN KUALITAS, FPK IKUTI RTM SEBAGAI TOLAK UKUR UNIVERSITAS LEBIH BAIK Malang - (18/01/2023), Rapat Tinjauan Manajemen merupakan upaya mendiagnosis capaian kampus sesuai standar nasional pendidikan tinggi (SN-Dikti). Kegiatan Rapat Tinjauan Manajemen atau RTM yang diselenggarakan oleh Lembaga Penjaminan Mutu UINSA menjadi media evaluasi capaian kinerja manajemen UPPS serta lembaga

by Fakultas Psikologi dan Kesehatan
Read More
Berita

Sambut Sosok Baru, Fakultas Psikologi dan Kesehatan Laksanakan Serah Terima Jabatan Dekan Antar Waktu 2022-2026

Sambut Sosok Baru, Fakultas Psikologi dan Kesehatan Laksanakan Serah Terima Jabatan Dekan Antar Waktu 2022-2026 Gunung Anyar, Surabaya - (18/01/2023) Fakultas Psikologi dan Kesehatan UINSA telah menggelar Serah Terima Jabatan Dekan Antar Waktu Masa Jabatan 2022-2026, dengan dihadiri para dosen beserta jajaran dekan. Acara dimulai pukul 08.45 di Auditorium FPK,

by Fakultas Psikologi dan Kesehatan
Read More
Berita

PENANGANAN JARINGAN INTERNET UNTUK GREENSA

PENANGANAN JARINGAN INTERNET UNTUK GREENSA PUSTIPD (Senin, 16/01/2023) melakukan proses perbaikan jaringan internet untuk gedung GREENSA yang berlokasi di Jl. Raya Bandara Juanda, Walan, Sedati Agung, Kec. Sedati, Kabupaten Sidoarjo, Jawa Timur 61253. "Jika anda memiliki perangkat dan akses yang murah pada internet, maka anda akan bisa belajar apapun dari internet"Elon Musk

by pustipd
Read More
Berita

FGD MAN 1 Lamongan dengan FPK UINSA Matangkan Desain, Sistem, dan Perangkat PPDB

FGD MAN 1 Lamongan dengan FPK UINSA Matangkan Desain, Sistem, dan Perangkat PPDB Gunung Anyar, Surabaya - (18/01/2023) Fakultas Psikologi dan Kesehatan UIN Sunan Ampel Surabaya menyambut dengan hangat kunjungan dari MAN 1 Lamongan. Maksud dari kunjungan tersebut yaitu sebagai balasan dan pematangan kerjasama antara Pusat Layanan Psikologi (PLP) FPK

by Fakultas Psikologi dan Kesehatan
Read More
Berita

PUSTIPD UINSA MELAKUKAN PROSES SELEKSI WAWANCARA REKRUTMEN UNTUK TUTOR ICT TAHUN 2023

PUSTIPD UINSA MELAKUKAN PROSES SELEKSI WAWANCARA REKRUTMEN UNTUK TUTOR ICT TAHUN 2023 PUSTIPD (Rabu, 18/1/2023) telah berhasil menyelenggarakan seleksi wawancara penerimaan tutor pelatihan ICT tahun 2023 yang diikuti sebanyak 30 calon tutor. Pelaksanaan seleksi merupakan bentuk penyaringan terhadap calon tutor yang berkualitas dan kompeten dalam bidang ICT. "Dalam proses seleksi

by pustipd
Read More
Berita

Moderasi Beragama Dalam Kewenangan Intelektual Yang Khas Untuk Profesionalitas guru

Selasa, 17 Januari 2023. Program Studi Pendidikan Profesi Guru (Prodi PPG) Lembaga Pendidikan Pendidikan dan Tenaga Kependidikan (LPTK) Universitas Islam Negeri  (UIN) Sunan Ampel Surabaya berikan suplemen penguatan profesionalisme dan moderasi beragama kepada dosen dan guru penguji Uji Kinerja (UKIN) di Lingkup LPTK UINSA yang digelar secara hybrid yakni secara

by Fakultas Tarbiyah dan Keguruan
Read More
Pengumuman

Standar Operasional Prosedur Penggunaan Laboratorium FST UINSA

SOP Laboratorium Laboratorium Fakultas Sain dan Teknologi (FST) UINSA membagikan alur proses atau SOP tata cara pelaksanaan praktikum dan penelitian kepada mahasiswa/i. Standar Operasional Proseduer (SOP) ini menjelaskan beberapa tahap yang harus dilakukan oleh mahasiswa selama melaksanakan praktikum dan penelitian di masing - masing prodi: Praktikum SOP penggunaan Laboratorium FST

by Fakultas Sains dan Teknologi
Read More
Pengumuman

Layanan InoverseLab FST UINSA

Silahkan mahasiswa/i FST bisa membuka layanan InoverseLab FST UINSA. Layanan yang tersedia dengan melalui scan barcode, dibawah ini : Form PraktikumForm Penelitian MahasiswaForm Penelitian DosenForm Alat KeluarForm Bebas LabForm Penelitian Eksternal

by Fakultas Sains dan Teknologi
Read More