Berita

SKILL CLASS OF PUBLIC SPEAKING BERSAMA GENBI UINSA

UINSA Newsroom, Senin (30/10/2023); Para mahasiswa penerima beasiswa Bank Indonesia atau lebih dikenal dengan sebutan Generasi Baru Indonesia (GenBi) komisariat UIN Sunan Ampel (UINSA) Surabaya menggelar program kerja lagi dengan nama kegiatan SKILLAS (Skill Class of Public Speaking) pada hari Sabtu, 7 Oktober 2023. Bertempat di Gedung Auditorium Fakultas Sosial

by UIN Sunan Ampel Surabaya
Read More
Agenda

Hadiri International Seminars on Education di NTT, FPK Presentasikan 4 Paper yang Akan Dipublikasi di Jurnal Internasional

Nusa Tenggara Timur, (28/10/2023) - Kian aktif gencarkan publikasi, Fakultas Psikologi dan Kesehatan (FPK) turut berpartisipasi dalam acara International Joint Seminars on Education, Social Science, and Applied Science di Nusa Tenggara Timur, tepatnya di Labuan Bajo, pada tanggal 28 dan 29 Oktober 2023. Adapun partisipan yang menghadiri seminar internasional ini

by Fakultas Psikologi dan Kesehatan
Read More
Berita

APEL PAGI PERINGATI HSP KE-95 DI UINSA SURABAYA

UINSA Newsroom, Senin (30/10/2023); Peringatan Hari Sumpah Pemuda (HSP) Ke-95 Tahun 2023 pada UIN Sunan Ampel (UINSA) Surabaya digelar Senin, 30 Oktober 2023. Sambutan Menteri Pemuda dan Olahraga RI secara resmi disampaikan Dekan Fakultas Ushuluddin dan Filsafat (FUF) UINSA, Prof. Abdul Kadir Riyadi, Ph.D., yang bertindak selaku Pembina Apel. Diformat

by UIN Sunan Ampel Surabaya
Read More
Berita

FUF UINSA GELAR JIC DENGAN ISEAS YUSOF INSTITUTE & NATIONAL UNIVERSITY OF SINGAPORE

Surabaya, Oktober 2023 Fakultas Ushuluddin dan Filsafat (FUF) menyelenggarakan kegiatan Joint International Conference (JIC) di meeting room gedung Pascasarjana Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya (UINSA), tanggal 17-18 Oktober 2023. Acara tersebut merupakan rintisan kegiatan bersama dengan Department Malay Studies, National University of Singapore (NUS) dan Institute of Southeast Asian

by Fakultas Ushuludin & Filsafat
Read More
Berita

ISLAMIC COMMUNICATION DAY 2023 ORIENTASI MAHASISWA BARU PRODI KPI

FDK UINSA NEWSROOM_Program studi Komunikasi dan Penyiaran Islam (KPI) Fakultas Dakwah dan Komunikasi (FDK) UIN Sunan Ampel Surabaya (UINSA) menggelar masa orientasi jurusan yang diberi nama Islamic Communication Day (ICD) 2023 dengan mengusung tema “The Exploring Convergence Media: Menuju KPI Solid, Inovatif, dan Kreatif” pada Jumat-Minggu (27-29/10). Orientasi jurusan merupakan

by Fakultas Dakwah dan Komunikasi
Read More
Berita

Lomba Dayung Perahu Naga: Persembahan Spektakuler Merayakan 9 Tahun Ilmu Kelautan UINSA

Pada tanggal 28 Oktober 2023, Himpunan Mahasiswa Ilmu Kelautan (HIMAIKLA) UINSA menggelar acara lomba dayung perahu naga tingkat provinsi se-Jawa Timur sebagai bagian dari peringatan sembilan tahun Program Studi Ilmu Kelautan atau bisa disebut dengan Marine Science Festival (MASSIVE-IX) bersamaan dengan peringatan Sumpah Pemuda ke-95 dengan total hadiah jutaan rupiah.

by Prodi Ilmu Kelautan
Read More
Berita

HADIRI TOT ITJEN, KETUA DWP UINSA BELAJAR SEMANGAT ANTIKORUPSI

UINSA Newsroom, Sabtu (28/10/2023); Ny. Erna Mawati, Ketua Dharma Wanita Persatuan (DWP) UIN Sunan Ampel (UINSA) Surabaya hadir dalam kesempatan paparan Penasihat DWP Kementerian Agama (Kemenag) RI, Eny Retno Yaqut Qoumas pada Sabtu (28/10/2023) pagi. Masih dalam agenda yang sama, yakni Training of Trainer (ToT) "Kusemai Nilai" Tahap II yang

by UIN Sunan Ampel Surabaya
Read More
Berita

TINGKATKAN TENAGA KERJA LOKAL, UINSA GANDENG KEMENTERIAN KETENAGAKERJAAN GELAR PENDAMPINGAN BLKK

UINSA Newsroom, Sabtu (28/10/2023); UIN Sunan Ampel (UINSA) Surabaya bersama Balai Besar Perluasan Kesempatan Kerja Kementerian Ketenagakerjaan menyelenggarakan program pendampingan Balai Latihan Kerja Komunitas (BLKK). Acara yang digelar dalam upaya meningkatkan keterampilan tenaga kerja lokal ini bertempat di Hotel Santika Premiere Gubeng Surabaya pada 20-22 Oktober 2023. Program pendampingan BLKK

by UIN Sunan Ampel Surabaya
Read More
Berita

DIIKUTI 95 PESERTA, SERTIFIKASI PEMBIMBING MANASIK HAJI PROFESIONAL ANGKATAN IV MANDIRI UINSA RESMI DITUTUP

FDK UINSA  Newsroom; Sabtu (28/10/2023); Sertifikasi Pembimbing Manasik Haji Profesional Angkatan IV Mandiri yang terselenggara kerjasama Fakultas Dakwah dan Komunikasi UIN Sunan Ampel ( FDK UINSA) Surabaya dengan Direktorat Jenderal Penyelenggaraan Haji dan Umrah ( Ditjen PHU) Kementerian Agama RI resmi ditutup. Penutupan kegiatan yang berlangsung sejak Sabtu (21/10) ini

by Fakultas Dakwah dan Komunikasi
Read More
Berita

PERKUAT KOMITMEN TRI DHARMA PERGURUAN TINGGI, UINSA TANDATANGANI KERJA SAMA DENGAN IAIN PALOPO

UINSA Newsroom, Jumat (27/10/2023); Jumat, 27 Oktober 2023, UIN Sunan Ampel (UINSA) Surabaya menerima kunjungan silaturahmi dari IAIN Palopo. Kunjungan ini disambut langsung Rektor, Wakil Rektor Bidang Kemahasiswaan dan Kerjasama, serta Koordinator Bidang Kemahasiswaan dan Alumni di Ruang Rapat Wakil Rektor Lt. 3 Tower Teungku Ismail Yakub Kampus A. Yani

by UIN Sunan Ampel Surabaya
Read More