Agenda

Imam Supriyadi Sukses Menyajikan Penelitian tentang Nasikh Mansukh pada Ayat-ayat Wasiyat Wajib dalam Perspektif Tafsir Maqasidi pada Ujian Kualifikasi

Surabaya, 2 November 2023 - Telah terjadi sukses luar biasa dalam ujian kualifikasi di UIN Sunan Ampel Surabaya, yang menandai pencapaian signifikan Imam Supriyadi, mahasiswa program doktor Ilmu Al-Qur'an dan Tafsir. Dengan tesis berjudul "Nasikh Mansukh pada Ayat-ayat Wasiyat Wajib dalam Perspektif Tafsir Maqasidi", Imam Supriyadi telah mengangkat topik yang

by Doktor Quran dan Tafsir
Read More
Column UINSA

Adab Masuk Kamar Mandi

Pemantik kajian malam ini memulai pembahasan dari tidak diperbolehkannya seseorang kencing dengan berdiri kecuali dalam kondisi darurat. Membersihkan istinja' menggunakan batu atau tisu yang disusul kemudian dengan air dalam beristinja (cebok). Jika harus memilih maka pilihlah air sebagai alat istinja. Namun jikalau memilih batu atau tisu sebagai alat pembersih maka

by Pusat Mahad Al-Jamiah
Read More
Column UINSA

Perempuan Penjaga Moral Publik

Perempuan Penjaga Moral Publik Oleh: Prof. Akh. Muzakki, M.Ag, Grad.Dip.SEA, M.Phil, Ph.D Rektor UIN Sunan Ampel Surabaya “Bapak-bapak Rektor. Terima kasih banyak atas atensinya. Saya simpan ya semua foto-foto isteri-isteri Bapak-bapak semua. Kalau ketemu lagi sama yang lain, saya lapor ibu di rumah ya 😁.” Pernyataan ini disampaikan Inspektur Jenderal

by UIN Sunan Ampel Surabaya
Read More
Berita

VISITING STUDENT FUF UINSA KE UNIVERSITAS KEBANGSAAN MALAYSIA

Surabaya, Oktober 2023 Fakultas Ushuluddin dan Filsafat UIN Sunan Ampel kembali mengirim sejumlah mahasiswa untuk mengikuti program student exchange ke Fakutas Pengajian Islam, Universitas Kebangsaan Malaysia (UKM). Tahun lalu sepuluh mahasiswa mengikuti kegiatan yang sama di tempat yang serupa. Program ini merupakan salah satu salah satu program strategis FUF UINSA

by Fakultas Ushuludin & Filsafat
Read More
Berita

BUKA PORSI JAWARA 1 PTKIN, DIREKTUR DIKTIS AJAK KONTINGEN TAMBAH JUMLAH KAWAN

UINSA Newsroom, Kamis (02/11/2023); Pekan Olah Raga, Seni, dan Ilmiah se Jawa-Madura (PORSI JAWARA) 1 Tahun 2023 resmi dibuka pada Rabu, 1 November 2023 di Stadion UIN Kiai Haji Achmad Siddiq (KHAS) Jember. Kegiatan ini mengusung tema ‘Unity in Diversity’ dan akan berlangsung selama lima hari mulai tanggal 1-5 November

by UIN Sunan Ampel Surabaya
Read More

Politeknik Kesehatan Kementerian Kesehatan Surabaya kunjungi Pusat Pengembangan Bahasa UINSA untuk membangun kemitraan bersama dalam Program Internasionalisasi Mahasiswa

Politeknik Kesehatan Kementerian Kesehatan Surabaya kunjungi Pusat Pengembangan Bahasa UINSA untuk membangun kemitraan bersama dengan dalam Program Internasionalisasi Mahasiswa  pada hari Rabu, 1 November 2023. Politeknik Kesehatan Kementerian Kesehatan (Poltekkes Kemenkes) Surabaya dan Pusat Pengembangan Bahasa UINSA siap berkolaborasi dan bermitra untuk percepatan program internasionalisasi mahasiswa di Poltekkes Kemenkes Surabaya

by Pusat Pengembangan Bahasa (P2B)
Read More
Berita

HARI PERTAMA PORSI JAWARA 1 2023, TIM UINSA SIAP BERLAGA

UINSA Newsroom, Rabu (01/11/2023); Kontingen UIN Sunan Ampel (UINSA) Surabaya siap berlaga di Pekan Olahraga Raga, Seni, dan Ilmiah se Jawa-Madura (PORSI JAWARA) 1 di UIN KH. Ahmad Shiddiq Jember pada 1-5 November 2023. Sebanyak 95 kontingen untuk 26 Cabang Lomba dikerahkan dalam kesempatan lomba mahasiswa antar Perguruan Tinggi Keagamaan

by UIN Sunan Ampel Surabaya
Read More
Agenda

Mahasiswa Muhammad Jamil Sukses Melalui Ujian Kualifikasi dengan Penelitian tentang Literasi Al-Qur’an pada Pesantren Tuban

Surabaya, 1 November 2023 - Pada tanggal yang bersejarah ini, UIN Sunan Ampel Surabaya dengan bangga mengumumkan kesuksesan mahasiswa program doktor Ilmu Al-Qur'an dan Tafsir, Muhammad Jamil, dalam melewati ujian kualifikasi dengan penelitian yang menarik tentang "Literasi Al-Qur'an pada Pesantren Tuban: Studi Living Qur'an." Dalam penelitiannya, Muhammad Jamil menyelidiki tingkat

by Doktor Quran dan Tafsir
Read More
Berita

VISITING STUDENT FUF UINSA KE ISEAS YUSOF ISHAK INSTITUTE SINGAPORE

Surabaya, 30 Oktober 2023. Lima mahasiswa Fakultas Ushuluddin dan Filsafat UIN Sunan Ampel Surabaya di damping dua Dosen, Dr. Ahmad Siddiq, M.A dan Dr. Yazdajird Iwanebel, M.A melakukan visitasi ke ISEAS Yusof Ishak Institute di Singapura, pada minggu ke eempat oktober 2023.   Turut serta mendampingi mereka Dosen Senior dari Department

by Fakultas Ushuludin & Filsafat
Read More
Column UINSA

Ilmu  Tanpa Iman, Ngak Bahaya Ta ?

Berangkat dari surat Al A'raf ayat 175-176 yang  mengisahkan tentang Balam bin Baura, seorang saleh yang hidup pada zaman Nabi Musa AS. Namun, akhirnya ia mendustai ayat-ayat Allah SWT dan digambarkan sebagai anjing. Balam, pada awalnya, merupakan seorang yang saleh di Balqa dan diberkahi dengan banyak anugerah dari Allah SWT.

by Pusat Mahad Al-Jamiah
Read More