December 7, 2024 10:49

UINSAHebat

Berita

Envirographix Bootcamp oleh Himpunan Mahasiswa Teknik Lingkungan UIN Sunan Ampel Surabaya 2024

Envirographix Bootcamp oleh Himpunan Mahasiswa Teknik Lingkungan UIN Sunan Ampel Surabaya 2024 Envirographix Bootcamp dengan tema “Creating Impactful Social Media Graphics: From Concept to Creation” adalah kegiatan dari KOMINFO HMTL UINSA yang bertujuan meningkatkan kreativitas dan inovasi mahasiswa Teknik Lingkungan UINSA dan kalangan umum di bidang Design Social Media Feed

by Prodi Teknik Lingkungan
Read More
Berita

Adgreen Campaign II: Meningkatkan Kesadaran Diri Gen Z Terhadap Pemberdayaan Lingkungan Untuk Mendorong SDGs 2030 oleh Mahasiswa Teknik Lingkungan Angkatan 2024

Adgreen Campaign II: Meningkatkan Kesadaran Diri Gen Z TerhadapPemberdayaan Lingkungan Untuk Mendorong SDGs 2030 oleh Mahasiswa Teknik Lingkungan Angkatan 2024 Pada hari Kamis, tanggal 21 November 2024, telah berhasil dilaksanakan kegiatan Adgreen Campaign (Admalav Green Campaign) atau Sosialisasi Kampanye Lingkungan di SMA Negeri 14 Surabaya, kelas X-8. Kegiatan ini diikuti

by Prodi Teknik Lingkungan
Read More
Berita

Adgreen Campaign I: Meningkatkan Kesadaran Diri Gen Z Terhadap Pemberdayaan Lingkungan Untuk Mendorong SDGs 2030 oleh Mahasiswa Teknik Lingkungan Angkatan 2024

Adgreen Campaign I: Meningkatkan Kesadaran Diri Gen Z Terhadap Pemberdayaan Lingkungan Untuk Mendorong SDGs 2030 oleh Mahasiswa Teknik Lingkungan Angkatan 2024 Pada hari Rabu, 20 November 2024, telah berhasil dilaksanakan kegiatan Adgreen Campaign (Admalav Green Campaign) atau Sosialisasi Kampanye Lingkungan di SMA Wachid Hasjim 3 Sedati Sidoarjo, kelas XI. Kegiatan

by Prodi Teknik Lingkungan
Read More
Column

HIDUPKAN HIDUPMU. JANGAN MATI SEBELUM KEMATIANMU

Prof. Dr. Moh. Ali Aziz, M.Ag.Guru Besar/Ketua Senat Akademik UINSA Surabaya يٰٓاَيُّهَا الَّذِيْنَ اٰمَنُوا اسْتَجِيْبُوْا لِلّٰهِ وَلِلرَّسُوْلِ اِذَا دَعَاكُمْ لِمَا يُحْيِيْكُمْۚ وَاعْلَمُوْٓا اَنَّ اللّٰهَ يَحُوْلُ بَيْنَ الْمَرْءِ وَقَلْبِهٖ وَاَنَّهٗٓ اِلَيْهِ تُحْشَرُوْنَ “Wahai orang-orang yang beriman, sambutlah seruan Allah dan Rasul (Nabi Muhammad) jika dia menyerumu kepada sesuatu yang menghidupkan kamu.

by UIN Sunan Ampel Surabaya
Read More
Berita

Ujian Proposal Tesis: M. Rasyid Ridho Al Falaqi Bahas Implementasi Metode Talaqqi untuk Peningkatan Hafalan Al-Qur’an di SD Surabaya

Magister PAI UIN Sunan Ampel Surabaya- Pascasarjana Universitas Islam Negeri (UIN) Sunan Ampel Surabaya kembali menyelenggarakan ujian proposal tesis Program Studi Pendidikan Agama Islam. Kali ini, ujian tersebut diikuti oleh M. Rasyid Ridho Al Falaqi dengan judul penelitian "Implementasi Metode Talaqqi Menghafal Al-Qur'an dalam Meningkatkan Kualitas Hafalan Al-Qur'an: Studi Komparatif

by Magister Pendidikan Agama Islam
Read More
Berita

SCIENCE FAIR 2024: “Kreasi dan Inovasi Ilmiah Prodi Pendidikan IPA UIN Sunan Ampel Surabaya”

Pendidikan Ilmu Pengetahuan Alam Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Sunan Ampel Surabaya telah menggelar sebuah kegiatan pameran edukasi yang diselenggarakan selama dua hari, yaitu 25-26 November 2024 di Gedung Lab Integrasi UINSA. Kegiatan ini mengusung tema “Uncovering the Wonders of Science through Experimentation and Creativity”, yang merupakan wadah bagi mahasiswa

by Prodi Pendidikan Ilmu Pengetahuan Alam
Read More
Berita

Gathering I oleh Himpunan Mahasiswa Teknik Lingkungan UIN Sunan Ampel Surabaya 2024

Gathering I oleh Himpunan Mahasiswa Teknik Lingkungan UIN Sunan Ampel Surabaya 2024 Himpunan Mahasiswa Teknik Lingkungan Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya (HMTL UINSA) adalah himpunan mahasiswa di Program Studi Teknik Lingkungan UINSA yang telah berdiri sejak tanggal 31 Oktober 2014. Pada tahun 2024, HMTL UINSA merayakan berdirinya ke-10 tahun

by Prodi Teknik Lingkungan
Read More
Berita

“SEA: Enviro Action” oleh Himpunan Mahasiswa Teknik Lingkungan UIN Sunan Ampel Surabaya 2024

"SEA: Enviro Action" oleh Himpunan Mahasiswa Teknik Lingkungan UIN Sunan Ampel Surabaya 2024 "SEA: Enviro Action" adalah kegiatan membersihkan lingkungan sekitar oleh Himpunan Mahasiswa Teknik Lingkungan UINSA. Kegiatan ini dilaksanakan,karena termasuk dalam satu rangkaian kegiatan dari Program Kerja SEA yang dilaksanakan sebanyak 1 kali dalam satu periode kepengurusan. Dalam islam

by Prodi Teknik Lingkungan
Read More
Berita

PSGA LP2M UINSA KAWAL JARINGAN ADVOKASI BERBASIS DATA SDGS INDONESIA TIMUR

LP2M Report, Minggu, 1 Desember 2024.Pertemuan Jaringan Advokasi Berbasis Data untuk SDGs wilayah Jawa Timur dan Indonesia Timur disambut antusias oleh Pusat Studi Gender dan Anak (PSGA) Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LP2M) UIN Sunan Ampel (UINSA) Surabaya. Hal ini ditunjukkan dengan hadirnya sejumlah tim PSGA UINSA Surabaya dalam

by Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LP2M)
Read More
Berita

PSGA LP2M UINSA BERSAMA BKKBN JAWA TIMUR BERIKAN BIG DOORPRIZE PADA ANAK STUNTING KAB. MAGETAN

LP2M report, Sabtu, 30 November 2024Target Presiden terkait angka prevalensi stunting Indonesia menjadi 14% di tahun 2024, membuat semua elemen Masyarakat bergerak bersama-sama. Tak terkecuali UIN Sunan Ampel Surabaya dan BKKBN (Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional) Jawa Timur. Pusat Studi Gender dan Anak (PSGA) Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada

by Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LP2M)
Read More