Column UINSA

Rapat Atau Debat?

Oleh: Prof. Akh. Muzakki, M.Ag, Grad.Dip.SEA, M.Phil, Ph.D Rektor UIN Sunan Ampel Surabaya Hari itu, tanggal 15 Juni 2023. Saya lagi bertugas di tim presiden di Jakarta. Agendanya untuk persiapan kickoff pemenuhan hak korban pelanggaran HAM berat di Aceh 27 Juni 2023. Saya menjadi bagian dari Tim Monitoring Pelaksanaan Pemulihan

by UIN Sunan Ampel Surabaya
Read More
Presentasi Ngaji Hilal Bulanan Ilmu Falak Online
Berita

NGAJI HILAL BULANAN ILMU FALAK

Presentasi Ngaji Hilal Bulanan Ilmu Falak Online Prodi Ilmu Falak (IF) mengadakan acara Ngaji hilal yang rutin dilaksanakan setiap bulannya pada bulan ini (Agustus 2023) terasa beda. Pembeda pada ngaji hilal ini, yaitu kajian yang biasanya dilakukan dalam awal bulan setelah terjadinya ijtima’ atau konjungsi. Pada bulan ini dilaksanakan jauh

by Prodi Ilmu Falak
Read More
Berita

Benchmarking UIN Sunan Ampel dengan UIN Maulana Malik Ibrahim

Rabu, 23 Agustus 2023 telah terselenggara agenda benchmarking dan penjajakan kerjasama antara Pascasarjana Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah (PGMI) UIN Sunan Ampel Surabaya dan UIN Maulana Malik Ibrahim Malang. Ketua Program Studi Magister Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah (MPGMI), Dr. H. Nadlir, M. Pd. I didampingi Sekretaris Program Studi MPGMI, Dr. H.

by magpgmi
Read More
Berita

RESMI RILIS, SEA COLAB HADIRKAN INOVASI PLATFORM KOLABORASI LINTASNEGARA

UINSA Newsroom, Kamis (24/08/2023); Platform SEA Colab yang digagas oleh Dr. Fikry Zahria Emeraldien, S.I.Kom., M.A., salah seorang dosen di UIN Sunan Ampel Surabaya (UINSA), dan rekan-rekannya di Asia Tenggara-Timor Leste resmi dirilis pada hari ini (24/08/2023) di UIN Sunan Ampel (UINSA) Surabaya. Bertempat di Twin Towers UIN Sunan Ampel

by UIN Sunan Ampel Surabaya
Read More
Berita

KELOMPOK KKN-22 UINSA GELAR PERPISAHAN DENGAN WARGA

UINSA Newsroom, Kamis (24/08/2023); Sebuah upaya nyata dalam mewujudkan pemberdayaan masyarakat pedesaan terwujud melalui pengabdian komunitas Kelompok Kuliah Kerja Nyata (KKN) 22 dari Universitas Islam Negeri Sunan Ampel (UINSA) Surabaya. Dalam kurun waktu lebih dari satu bulan, kelompok ini telah dengan gigih melaksanakan berbagai program pengembangan di Desa Wilangan, menciptakan

by UIN Sunan Ampel Surabaya
Read More
Berita

KKN 22 UINSA GANDENG LINTAS SEKTOR TURUNKAN ANGKA STUNTING

UINSA Newsroom, Kamis (24/08/2023); Dalam upaya menurunkan angka stunting di Desa Wilangan, Kecamatan Wilangan, Kabupaten Nganjuk, kelompok 22 KKN UINSA mengadakan program penyuluhan dengan judul “Sosialisasi Pembuatan MPASI Berbasis B2SA.” Kegiatan dilaksanakan pada 15 Agustus 2023. Alasan diangkatnya topik tersebut karena pola makan menjadi masalah utama yang menyebabkan tingginya angka

by UIN Sunan Ampel Surabaya
Read More

Cerita PkM Internasional FISIP UINSA

Kontributor : Fathoni Hakim Pendamping PKM Internasional Fisip “Ada yang baru dari FISIP UINSA”. Begitu kira-kira ungkapan hati nurani saya, sepanjang perjalanan mengantarkan mahasiswa dari  bandara Internasional Juanda Indonesia hingga tiba di Selangor Malaysia. Inilah perjalanan mulia, mengantarkan para jihadis akademis untuk belajar, sekaligus mengabdi melakukan pendampingan kepada anak-anak migran

by Fakultas Ilmu Sosial & Politik
Read More
Berita

Perkuat Profil Lulusan, Prodi Sistem Informasi Gelar Kuliah Umum dari Praktisi IT GRC

Selasa, 22 Agustus 2023, Prodi Sistem Informasi (SI) menggelar kuliah umum bertema Implementasi GRC di Bidang Teknologi: Gambaran Pekerjaan dan Opportunity Karir di Masa Depan, di Kampus Gunung Anyar Surabaya. Menjadi pembicara di acara ini adalah Eka Pramudita Purnomo yang merupakan COO PT. Integra Teknologi Solusi. IT GRC sendiri merupakan satu

by Prodi Sistem Informasi
Read More
Berita

STUDENT MOBILITY 2023[MAHRAJAN HALF AL-TALKHARAJ DAN PERBENTANGAN BERSAMA UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA]

Selasa, 22/08/2023 merupakan hari yang besar dimana para delegasi Student Mobility 2023 berkesempatan untuk menghadiri Mahrajan Hafl Al-Talkharuj di Kampus UNISSA yang berlokasi di Sinaut. Acara berlangsung selama kurang lebih 2 jam, dimulai dari pukul 08.00 hingga pukul 12.00 waktu setempat. Suatu kehormatan bagi delegasi Student Mobility karena mampu bertemu

by Fakultas Tarbiyah dan Keguruan
Read More
Berita

STUDENT VISIT: UINSA TERIMA KUNJUNGAN SISWA FILIPINA

UINSA Newsroom, Rabu (23/08/2023); Langkah dalam upaya internasionalisasi pendidikan terealisasi dengan sukses melalui program Kunjungan Siswa Filipina ke Universitas Islam Negeri Sunan Ampel (UINSA) Surabaya. Acara ini merupakan rangkaian dari Program Seleksi Nasional Peserta Didik Baru Luar Negeri (SNPDB) 2023, yang mengantarkan 7 siswa dari Filipina meraih peluang pendidikan jenjang

by UIN Sunan Ampel Surabaya
Read More