UINSA TERIMA KUNJUNGAN KOMISI VIII DPR RI BAHAS TERKAIT PERKEMBANGAN PERGURUAN TINGGI BERBASIS KEAGAMAAN
UINSA Newsrom, Rabu (13/11/2024); Rabu, 13 November 2024, UIN Sunan Ampel (UINSA) Surabaya menerima kunjungan kerja spesifik Komisi VIII DPR RI di Ruang Meeting Rektor Lt. 2 Tower Teungku Ismail Yakub. Rombongan kunjungan sejumlah 19 orang yang dipimpin langsung Ketua Komisi VIII DPR RI, Marwan Dasopang ini disambut Rektor beserta