January 10, 2025 03:57

Berita

Berita

GIATKAN INOVASI LAYANAN DI SEMESTER GASAL TAHUN AKADEMIK 2022-2023, PUSAT PENGEMBANGAN BAHASA UINSA MENGGELAR RAPAT MONITORING KEGIATAN DI 9 FAKULTAS

Setelah mengawali kunjungan ke Fakultas Adab dan Humaniora serta Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam di bulan Oktober 2022, Pusat Pengembangan Bahasa UINSA secara berkala mengunjungi tujuh fakultas lain di UINSA dalam rangka monitoring penggunaan modul dan aplikasi program PPKBA. Di setiap fakultas yang dikunjungi, para tutor Intensif Bahasa Arab dan

by UIN Sunan Ampel Surabaya
Read More
Berita

REVIEW DOKUMEN KURIKULUM MBKM PADA PRODI SARJANA, MAGISTER DAN DOKTOR UIN SUNAN AMPEL SURABAYA

Kegiatan dilaksanakan selama 2 hari, Kamis-Jumat 3-4 November 2022. Pembukaan kegiatan diawali dengan salam kebangsaan dengan bersama-sama menyanyikan lagu Indonesia Raya dan Hymne UINSA. Kepala Biro AAKK, Dr. H. Mamat Salamet Burhanuddin, M.Ag selaku ketua satgas kurikulum MBKM UINSA melaporkan bahwa tim yang sudah terbentuk dua tahun lalu meski terkendala

by UIN Sunan Ampel Surabaya
Read More
Berita

Dosen dan Mahasiswi Magister Presentasi pada Forum International Conference di Bali

UINSA Newsroom-Korean Wave in Pesantren merupakan salah satu paper yang terpilih dipresentasikan pada forum International conference on Islam, Law and Society  ( INCOILS) 2022, pada cluster social science, communication and psychology, pada tanggal 1 sampai dengan 3 November 2022 di   hotel Swiss-Bellresort  Pecatu Bali. Paper ini merupakan hasil riset kolaborasi

by Pascasarjana
Read More
Berita

Hadiri Business Meeting APSPBI, Prodi PBI FTK Lakukan Kerjasama antara IJET dengan Asosiasi Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris

Prodi PBI menghadiri Business Meeting APSPBI (Asosiasi Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris) se-Indonesia pada Kamis, 3 Nopember 2022 di Universitas Sanata Dharma Yogyakarta. Kegiatan diawali dengan sambutan yang disampaikan oleh Ketua Prodi PBI USD dilanjutkan dengan preresmian pembukaan kegiatan oleh Wakil Rektor 4 USD. Hadir memberikan pendahuluan dan mengawal Business

by Fakultas Tarbiyah dan Keguruan
Read More
Berita

Kepala Pusat Studi Agama dan Perdamaian Prodi Studi Agama-Agama Ikuti Annual Forum on Religion and Sustainable Development

Bali 31 Oktober 2022 - Kepala Pusat Studi Agama dan Perdamaian Prodi Studi Agama-Agama Fakultas Ushuluddin dan Filsafat mewakili UIN Sunan Ampel Surabaya Muhammad Afdillah, M.A. mengikuti forum internasional yang dilaksanakan oleh International Partnership on Religion an Suistanable Development (PaRD)  yang merupakan sebuah lembaga non pemerintahan di Jerman yang fokus

by Fakultas Ushuludin & Filsafat
Read More
Berita

Perpustakaan Gelar TOT Penelusuran Database E-Journal Cambridge

Kamis, 04 November 2022 Perpustakaan UINSA menyelenggarakan kegiatan Training of Trainers (TOT) kepada para pustakawan. Kegiatan yang diselenggarakan di ruang Smart Room Perpustakaan UINSA lantai 1 ini menghadirkan Jona Giovani sebagai narasumber yang sekaligus merupakan Account Manager in Academic Division of Cambridge University Press.  Sosialisasi penelusuran database e-journal cambridge ini

by UIN Sunan Ampel Surabaya
Read More
Berita

OPTIMALISASI KINERJA MENUJU PROFESIONALISME PELAYANAN PRIMA

UINSA Newsroom, Kamis (04/11/2022); Dalam rangka meningkatkan kapasitas pelayanan pada unit kerja, UIN Sunan Ampel (UINSA) Surabaya menggelar kegiatan "Bimbingan Teknis Optimalisasi Pelayanan Prima" bagi 30 orang pengelola kepegawaian, pengelola administrasi akademik, dan humas. Kegiatan digelar di Arayanna Hotel and Resort, Trawas Mojokerto pada Kamis-Jumat, 03-04 November 2022. Hadir dan membuka langsung kegiatan, Wakil

by UIN Sunan Ampel Surabaya
Read More
Berita

Penutupan Acara Klinik Etik dan Advokasi 2022

Pada tanggal 2 Nopember 2022, acara Klinik Etik dan Advokasi (KEA) 2022 resmi ditutup langsung oleh Ibu Dekan dan Bapak Wakil Dekan III FSH UINSA. Pada acara ini dihadiri pencetus KEA yaitu bapak sekjur Hukum Publik Islam FSH UINSA dan ibu pimpinan pengolah jurnal ma'mal FSH UINSA dan terakhir yaitu

by Fakultas Syariah & Hukum
Read More
Berita

Delegasi Pusat Pengembangan Bahasa UIN Syekh Ali Hasan Ahmad Addary Padangsidimpuan lakukan studi banding ke Pusat Pengembangan Bahasa UIN Sunan Ampel Surabaya

Tim Divisi Bahasa Arab Pusat Bahasa UIN Syekh Ali Hasan Ahmad Addary (UIN SYAHADA) Padangsidempuan melakukan kunjungan studi banding ke Pusat Bahasa UIN Sunan Ampel Surabaya di awal November 2022. Hadir dari pihak UIN Syekh Ali Hasan Ahmad Addary (UIN SYAHADA) Padangsidempuan adalah Afrina Refdianti, MA, Idham Kholid Nasution dan

by UIN Sunan Ampel Surabaya
Read More
Berita

Pelepasan Peserta KEA 2022 Dalam Mengikuti Lomba Jambore Klinik Etik dan Advokasi 2022

FSH UINSA telah menutup acara programa KEA 2022 tetapi, setelah program ini berakhir bukan akhir dari segala, perwakilan peserta KEA 2022 harus mengikuti lomba yang diadakan oleh Komisi Yudisial RI Indonesia. Lomba ini bernama Jambore Klinik Etik dan Advokasi 2022. Ibu Dekan dan Bapak Wadek III memberikan doa dan semangat

by Fakultas Syariah & Hukum
Read More