February 6, 2025 00:56

Fakultas Tarbiyah dan Keguruan

Berita

Research Discussion Forum Pertama di Tahun yang Baru Semangat Lanjutkan Budaya Akademik Prodi PBI FTK UINSA

Membuka bulan pertama pada tahun baru 2023, Prodi Pendidikan Bahasa Inggris Fakultas Tarbiyah dan Keguruan melanjutkan program rutin bulanan Research Discussion Forum (RDF) sebagai salah satu budaya akademik secara virtual pada Selasa (24/1). Mengusung dua subtema, RDF kali ini melibatkan dua pembicara dari dua universitas di bawah Kementerian Agama, yaitu

by Fakultas Tarbiyah dan Keguruan
Read More
Berita

Siap Sukseskan UKMPPG, Prodi PPG Berikan Pembekalan Bagi Pengawas UP di Lingkup LPTK UINSA

UINSA Newsroom, (Senin, 23/1/2023); Program Studi Pendidikan Profesi Guru (PPG) gelar Pembekalan bagi pengawas Uji Pengetahuan (UP) di lingkup Lembaga Pendidikan dan Tenaga Kependidikan (LPTK) Universitas Islam Negeri (UIN) Sunan Ampel Surabaya yang digelar secara daring dan diikuti oleh 77 Pengawas. Uji Pengetahuan merupakan tangga puncak pelaksanaan PPG untuk meraih

by Fakultas Tarbiyah dan Keguruan
Read More
Berita

Moderasi Beragama Dalam Kewenangan Intelektual Yang Khas Untuk Profesionalitas guru

Selasa, 17 Januari 2023. Program Studi Pendidikan Profesi Guru (Prodi PPG) Lembaga Pendidikan Pendidikan dan Tenaga Kependidikan (LPTK) Universitas Islam Negeri  (UIN) Sunan Ampel Surabaya berikan suplemen penguatan profesionalisme dan moderasi beragama kepada dosen dan guru penguji Uji Kinerja (UKIN) di Lingkup LPTK UINSA yang digelar secara hybrid yakni secara

by Fakultas Tarbiyah dan Keguruan
Read More
Berita

Quick Wins Digitaliasasi Arsip Prodi Fakultas Tarbiyah Dan Keguruan lakukan ini…!

Selasa 17/1, tepat jam 08.30 kegiatan rutin pendampingan ISO 21001:2018 untuk 9 program studi Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Sunan Ampel Surabaya dipandu oleh Ahmad Fauzi, M.Pd selaku Koordinator Tim Pelaksana ISO 21001:2018 dihadiri oleh semua unsur dari jurusan dan program Studi.  ISO seri 21001: 2018 merupakan standar internasional yang

by Fakultas Tarbiyah dan Keguruan
Read More
Berita

Sambut Tahun Akademik 2022/2023,  FTK UIN Sunan Ampel Surabaya Adakan Rapat Sinkronisasi Jadwal Perkuliahan Semester Genap

Sambut perkuliahan semester genap Tahun Akademik 2022/2023, FTK UIN Sunan Ampel Surabaya mengadakan rapat sinkronisasi jadwal perkuliahan. Rapat yang diadakan di ruang meeting pada hari Senin, 16 Januari 2023 tersebut diawali dengan arahan dari Dekan Fakultas Tarbiyah dan Keguruan, Prof. Dr. H. Muhammad Thohir, S. Ag., M. Pd. Kemudian rapat

by Fakultas Tarbiyah dan Keguruan
Read More
Berita

RATUSAN MAHASISWA PPG UINSA SIAP MENGIKUTI UJI PENGETAHUAN, AKHIR JANUARI MENDATANG

Selasa, 17 Januari 2023. Lembaga Pendidik dan Tenaga Kependidikan (LPTK) Universitas Islam Negeri (UIN) Sunan Ampel Surabaya gelar briefing pelaksanaan Uji Pengetahuan (UP) dan try out yang diikuti oleh seluruh mahasiswa Pendidikan Profesi Guru (PPG) dalam jabatan baik mahasiswa PPG Dalam Jabatan (Daljab) Pendidikan Agama Islam (PAI) dan Madrasah baik

by Fakultas Tarbiyah dan Keguruan
Read More
Berita

Siapkan Kegiatan Prodi & Fakultas Menuju Internasionalisasi dan Digitalisasi, FTK Telaah RKAKL 2023-2024

Tarbiyah dan Keguruan Wednesday, 11 January 2023 Rabu, 11 Januari 2023 Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Sunan Ampel Surabaya adakan rapat dalam mempersiapkan kegiatan Program Studi dan Fakultas pada tahun 2023 dan 2024. Kegiatan yang dihadiri oleh Dekan, Wakil Dekan, Jajaran pimpinan Jurusan, Jajaran pimpinan Program Studi, Koordinator dan Sub

by Fakultas Tarbiyah dan Keguruan
Read More
Berita

SIAP MENUJU SERTIFIKASI ISO 21001: 2018, FTK ADAKAN KOORDINASI MONITORING PROGRESS DOKUMENTASI

@Fakultas Tarbiyah dan Keguruan Selasa, 10-01-2023 dilaksanakan koordinasi monitoring progress dokumentasi ISO seri 21001: 2018 tentang Educational Organization Management System (EOMS) di ruang Meeting FTK. Hadir dalam kegiatan tersebut Dekan FTK, Wakil Dekan 1, 2 dan 3, Konsultan ISO, Ketua dan Sekretaris Jurusan, Ketua Laboratorium, Ketua dan Sekretaris dari 8

by Fakultas Tarbiyah dan Keguruan
Read More
Berita

MEMBINA GENERASI BARU HIMAPTIKA YANG PROGRESIF, RESPONSIF, DAN HARMONIS

Pendidikan Matematika Tuesday, 10 January 2023 Surabaya, 10 Januari 2023 - HIMAPTIKA “Himpunan Mahasiswa Pendidikan Matematika” mengadakan sekolah organisasi dengan tema “membentuk generasi baru HIMAPTIKA yang progresif, responsif, dan harmonis” di Pondok Pesantren Mukmin Mandiri, Waru, Sidoarjo pada tanggal 10-11 Januari 2023. Ketua Prodi Pendidikan Matematika, Dr Sutini, M.Si dalam

by Fakultas Tarbiyah dan Keguruan
Read More
Berita

Pengabdian Masyarakat, Dosen Pendidikan Matematika FTK UIN Sunan Ampel Surabaya Berikan Pelatihan Terkait Implementasi MBKM di Yayasan Al Islam Joresan Ponorogo

Pendidikan Matematika Monday, 9 January 2023 Surabaya, Dosen Pendidikan Matematika Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Sunan Ampel Surabaya melaksanakan Pengabdian Masyarakat dalam bidang pendidikan. Kegiatan ini dilakukan di Pondok Pesantren Al-Islam Mlarak Joresan Ponorogo. Kegiatan berlangsung pada tanggal 5-6 Agustus 2023.Dr. Sutini, M.Si. selaku ketua Program Studi Pendidikan Matematika mengatakan

by Fakultas Tarbiyah dan Keguruan
Read More