July 27, 2024 08:53

UINSA2023

Berita

Tuntaskan Tugas Akhir, Mahasiswi MPI Berhasil Kembangkan Modul Pendidikan Anak Jalanan

Nabilah Maulidyah Puspita dan Karyanya Nabilah Maulidyah Puspita, mahasiswi Program Studi Manajemen Pendidikan Islam (MPI) Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Sunan Ampel Surabaya berhasil menyelesaikan tugas akhir skripsi dengan metode Research and Development (RnD). Meskipun awalnya merasa takut dan ragu karena banyak temannya menilai metode tersebut sangat sulit, namun ia

Berita

Tingkatkan Kompetensi Pedagogik Mahasiswa, Prodi PBI Selenggarakan Kuliah Tamu Pengembangan Modul Ajar dengan Model PjBL

Prodi Pendidikan Bahasa Inggris (PBI) Fakultas Tarbiyah UIN Sunan Ampel Surabaya memiliki komitmen yang kuat untuk mencapai visinya untuk menjadi pusat pengembangan Pendidikan Bahasa Inggris yang unggul, inovatif dan berkarakter Islam. Salah satu misi yang diemban adalah menyelenggarakan pendidikan dan pengajaran yang berkualitas, berbasis media pembelajaran, berdaya saing, dan berkarakter

by Prodi Pendidikan Bahasa Inggris
Read More
Berita

HMP MPI UIN Sunan Ampel Surabaya Gelar SKILLSET SYMPOSIUM OF DEBATE: Strategi Pengembangan Argumen dan Pencegahan Logical Fallacies

HMP MPI UIN Sunan Ampel Surabaya Gelar SKILLSET SYMPOSIUM OF DEBATE: Strategi Pengembangan Argumen dan Pencegahan Logical Fallacies Surabaya, 14 Mei 2024 - Dalam upaya meningkatkan kemampuan komunikasi efektif dan berpikir kritis di kalangan mahasiswa, Himpunan Mahasiswa Manajemen Pendidikan Islam (HMP MPI) Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Sunan Ampel Surabaya

Berita

Peringati Hardiknas, Prodi PBI Gelar Kuliah Tamu The Teaching of Writing dengan Menghadirkan Pembicara Internasional

Dalam merayakan Peringatan Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) tanggal yang diperingati setiap tanggal 2 Mei, Prodi Pendidikan Bahasa Inggris UIN Sunan Ampel Surabaya menyelenggarakan kuliah tamu atau Guest Lecture bertajuk The Teaching of Writing pada Kamis (2/5/2024) dengan menghadirkan pembicara atau narasumber utama Thomas Kauffman dari University of Illinois Champaign Urbana,

by Prodi Pendidikan Bahasa Inggris
Read More
Berita

Produktif Pasca Libur Lebaran, FLSLC Prodi PBI Berikan Pembekalan Kegiatan Service Learning Semester 2

Ramadhan telah berlalu, lebaran telah usai. Setelah sebulan digembleng dengan semangat untuk menjadi lebih baik di setiap harinya, pasca libur lebaran dan cuti bersama tentu harus lebih semangat dalam menjalankan hal-hal baik. Dengan semangat ini, pasca libur lebaran, Foreign Language Service Learning Center Prodi Pendidikan Bahasa Inggris langsung tancap gas

by Prodi Pendidikan Bahasa Inggris
Read More
Berita

UINSA TEKEN LOI DENGAN UPNM MALAYSIA, INI DELAPAN POIN KERJASAMANYA

UINSA TEKEN LOI DENGAN UPNM MALAYSIA, INI DELAPAN POIN KERJASAMANYA UINSA Newsroom, Rabu (21/02/2024); UIN Sunan Ampel (UINSA) Surabaya resmi menjalin kerjasama dengan Universiti Pertahanan Nasional Malaysia (UPNM) pada Selasa, 21 Februari 2024. Surat perjanjian kerjasama yang ditandatangani Lieutenant General Datuk Mardzuki bin Muhammad dan Rektor UINSA, Prof. Akh. Muzakki,

by UIN Sunan Ampel Surabaya
Read More
Column UINSA

MENAKAR TANTANGAN KESEHATAN MENTAL DI ERA 4.0

MENAKAR TANTANGAN KESEHATAN MENTAL DI ERA 4.0 Oleh: Masitah Effendi, M.Sosio. Sekretaris Program Studi Sosiologi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik     Menghadapi kemajuan teknologi dan dinamika kehidupan modern, tantangan kesehatan mental semakin menjadi fokus perbincangan. Kesehatan mental merupakan fondasi utama bagi kehidupan yang seimbang dan berkualitas. Dalam kehidupan

by Fakultas Ilmu Sosial & Politik
Read More
Berita

SAMBUT 2024; REKTOR KENALKAN TRISULA RESOLUSI UINSA

SAMBUT 2024; REKTOR KENALKAN TRISULA RESOLUSI UINSA UINSA Newsroom, Sabtu (30/12/2023); Bertempat di Ruang Amphiteather Gedung Integrasi Kampus Gunung Anyar UIN Sunan Ampel (UINSA) Surabaya, Rektor UINSA menyampaikan Resolusi Tahun 2024 pada Jumat, 29 Desember 2024. Kegiatan ini dihadiri segenap jajaran pimpinan Senat, Fakultas, Unit, maupun Lembaga, serta tim manajemen

by UIN Sunan Ampel Surabaya
Read More
Berita

BJS UINSA SERAHKAN DANA CSR BEASISWA

BJS UINSA SERAHKAN DANA CSR BEASISWA UINSA Newsroom, Jumat (29/12/2023); Mitra Bank UIN Sunan Ampel (UINSA) Surabaya, Bank Jatim Syari'ah (BJS) resmi menyerahkan bantuan beasiswa senilai Rp.178.910.000 pada Jumat, 29 Desember 2023. Penyerahan secara simbolis ini diterima langsung Rektor UINSA di ruang kerja dengan didampingi para Wakil Rektor, Biro, serta

by UIN Sunan Ampel Surabaya
Read More
Berita

“Find Your Way To The Future” Env-Neering Talks oleh Himpunan Mahasiswa Teknik Lingkungan UIN Sunan Ampel Surabaya

"Find Your Way To The Future" Env-Neering Talks oleh Himpunan Mahasiswa Teknik Lingkungan UIN Sunan Ampel Surabaya Perlu diketahui bahwa sangat penting untuk memberikan wawasan kepada mahasiswa Teknik Lingkungan UIN Sunan Ampel Surabaya tentang dunia kerja atau dunia keprofesian, agar setelah masa perkuliahan mahasiswa Teknik Lingkungan UIN Sunan Ampel Surabaya

by Prodi Teknik Lingkungan
Read More