September 19, 2024 08:23

News

Berita

INDONESIAN UNIVERSITIES PARTNERSHIPS WORKSHOP DI CURTIN UNIVERSITY

Pada hari Jumat, 5 Juli 2024, Curtin University menggelar Indonesia Partnerships Workshop yang diadakan di Gedung 202, Ruang 122. Workshop ini merupakan kelanjutan dari rangkaian kegiatan yang dimulai dengan keynote address oleh Duta Besar Indonesia untuk Australia, Dr. Siswo Pramono, serta dilanjutkan dengan sesi shalat Jumat di Mushollah Curtin University.

by UIN Sunan Ampel Surabaya
Read More
Berita

THE CURTIN UNIVERSITY INDONESIA ROUNDTABLE-KEYNOTE ADDRESS DUBES INDONESIA UNTUK AUSTRALIA

Pada tanggal 5 Juli 2024, sebuah kegiatan penting dalam rangka mempererat kerjasama akademik dan penelitian antara Curtin University dan berbagai universitas di Indonesia diadakan di Council Chamber, Gedung 100, lantai 3, Curtin University. Acara ini mengundang perwakilan dari sejumlah universitas terkemuka di Indonesia, termasuk UIN Sunan Ampel Surabaya, Universitas Jember,

by UIN Sunan Ampel Surabaya
Read More
Berita

DOA BERSAMA TANDAI KICK OFF DIES NATALIS UINSA KE-59

UINSA Newsroom, Jumat (05/07/2024); 05 Juli 2024, tepat 59 Tahun UIN Sunan Ampel (UINSA) Surabaya berdiri sejak 1965. Tahun 2024, peringatan hari bersejarah tersebut dirayakan dengan serangkaian kegiatan. Dibuka dengan kegiatan senam sehat dan doa bersama yang diikuti seluruh jajaran tim manajemen dan civitas akademika UINSA Surabaya di Gedung Sport

by UIN Sunan Ampel Surabaya
Read More
Berita

KUNJUNGAN DELAPAN KAMPUS INDONESIA KE KJRI PERTH: MENJALIN KERJASAMA INTERNASIONAL

Perth, 3 Juli 2024 - Delapan kampus terkemuka dari Indonesia melakukan kunjungan ke Konsulat Jenderal Republik Indonesia (KJRI) di Perth, Australia Barat. Kunjungan ini disambut hangat oleh Konjen Listiana Operananta dan Antonius Prawira Yudianto, Konsul Pensosbud. Delegasi ini terdiri dari perwakilan UIN Sunan Ampel Surabaya, Universitas Jember, UPN Veteran Jawa

by UIN Sunan Ampel Surabaya
Read More
Berita

THE CURTIN UNIVERSITY INDONESIA ROUNDTABLE- INDONESIAN POSTGRADUATE SEMINAR

UINSA Newsroom, Jumat (05/07/2024); Pada tanggal 4 Juli 2024, atmosfer hangat menyambut kehadiran delegasi dari berbagai universitas di Indonesia untuk mengikuti acara Roundtable yang diselenggarakan oleh Curtin University. Acara ini bertujuan utama untuk mempererat kerjasama dalam bidang akademik dan penelitian antara Curtin University dan institusi pendidikan tinggi di Indonesia. Delegasi

by UIN Sunan Ampel Surabaya
Read More
Berita

ICMUST FUF 2024 Gagas Solusi Terobosan dalam Menanggulangi Erosentrisme

Selasa (25/6) Fakultas Ushuluddin dan Filsafat menggelar acara pembukaan  International Conference on Muslim Society and Toughts (ICMUST) 2024. Acara ini digelar selama dua hari, yakni pada tanggal 25 dan 26 Juni 2024. Terdapat 24 paralel discussion dan 3 plenary session. Dalam plenary session para peserta dapat mendengarkan pemikiran dari beberapa tokoh utama di dunia di antaranya

by Fakultas Ushuludin & Filsafat
Read More
Berita

ICMUST FUF Bukti Pentingnya Persatuan Ilmu dalam Memahami dan Mengembangkan Peradaban Islam

Pada Selasa-Rabu, 25-26 Juni 2024 Fakultas Ushuluddin dan Filsafat (FUF) UIN Sunan Ampel Surabaya mengadakan konferensi dwi-tahunan International Conference of Muslim Society and Thought (ICMUST) yang dihadiri oleh sejumlah pakar terkemuka dalam bidang studi Islam. Acara ini bertujuan untuk mengembangkan diskursus baru dalam studi Islam, serta memperkaya pengetahuan dan inspirasi

by Fakultas Ushuludin & Filsafat
Read More
Berita

GOOD PRACTICES DESA SEKAPUK DIANGKAT DALAM KONFERENSI BIENNIAL ASAA KE-25

UINSA Newsroom, Kamis (04/07/2024); Pada tanggal 25 Juni 2024, konferensi Biennial Asian Studies Association of Australia (ASAA) ke-25 berlangsung di Curtin University, Perth, Australia Barat. Konferensi yang bertemakan "Asia Futures: Studies of, in, and with Asia" ini menjadi ajang penting bagi para akademisi, peneliti, dan praktisi untuk berbagi pengetahuan dan

by UIN Sunan Ampel Surabaya
Read More
Berita

UINSA GAGAS KERJASAMA DENGAN MURDOCH UNIVERSITY BERSAMA DELAPAN UNIVERSITAS DI INDONESIA

UINSA Newsroom, Kamis (04/07/2024); Pada tanggal 3 Juli 2024, delegasi dari beberapa universitas ternama di Indonesia melakukan kunjungan ke Murdoch University, Western Australia. Delegasi ini terdiri dari perwakilan UIN Sunan Ampel Surabaya, Universitas Jember, UPN Veteran Jawa Timur, UIN Walisongo Semarang, Universitas Ahmad Dahlan Yogyakarta, Universitas Negeri Surabaya, UIN Raden

by UIN Sunan Ampel Surabaya
Read More
Berita

PERKUAT SKILL BRANDING, UINSA GELAR PELATIHAN PRAKTIS TEKNIK EDITING VIDEO

UINSA Newsroom, Kamis (03/07/2024); Dalam rangka penguatan materi branding kampus, UIN Sunan Ampel (UINSA) Surabaya melalui Bidang Kerjasama, Kelembagaan, dan Humas (KKH) menggelar Pelatihan Praktis: "Teknik Editing Video Efektif dengan CapCut untuk Promosi Kampus." Kegiatan ini digelar di Hall Lt. 5 Gedung GreenSA Inn Sidoarjo pada Kamis, 04 Juli 2024.

by UIN Sunan Ampel Surabaya
Read More