January 11, 2025 05:56

Column

Column

Komunikasi Sehat Menuju Equilibrium Sosial

Komunikasi Sehat Menuju Equilibrium Sosial Oleh Dr. Nikmah Hadiati Salisah, S.IP., M.Si. (Ketua Jurusan Komunikasi, Fakultas Dakwah dan Komunikasi, UIN Sunan Ampel) Komunikasi merupakan elemen dasar yang tidak dapat dipisahkan dari interaksi sosial. Sebagai makhluk sosial, manusia bergantung pada komunikasi untuk menciptakan keseimbangan (equilibrium) dalam interaksi sosial. Equilibrium dalam konteks

by Fakultas Dakwah dan Komunikasi
Read More
Column

MAHASISWA SAINTEK UINSA DIANTARA RUANG KULIAH, LABORATORIUM, PERPUSTAKAAN, DAN MASJID

Oleh Dr. Yusuf Amrozi, M.MT * Pada pekan ke-5 perkuliahan di UINSA saat ini ruang-ruang perkuliahan, beranda gedung hingga di taman atau luar gedung kampus dipenuhi riuh aktivitas akademik dan suasana pendukungnya. Demikian juga geliat akademik mahasiswa di Fakultas Sains dan Teknologi di tempat saya mengajar. Bahkan sejumlah mahasiswa baru

by UIN Sunan Ampel Surabaya
Read More
Articles

The Power Of First Impressions

"Kesan pertama begitu menggoda, selanjutnya terserah anda.” Itulah bunyi slogan salah satu iklan produk yang masih terngiang sampai saat ini.  Kalimat tersebut memberikan makna tentang pentingnya kesan pertama atau first impressions. Dalam membangun suatu relasi baik relasi personal, karir maupun sosial, kesan pertama merupakan bagian yang penting sebab akan menentukan

by Fakultas Ushuludin & Filsafat
Read More
Column

KALA INTEGRITAS JADI PRIORITAS

Oleh: Prof. Akh. Muzakki, M.Ag, Grad.Dip.SEA, M.Phil, Ph.DRektor UIN Sunan Ampel Surabaya “Bagaimana menempatkan agama dan tuntutan profesional terhadap integritas?” Pertanyaan ini keluar dari seorang pejabat di Direktorat Jenderal Mineral dan Batubara (Minerba), Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Republik Indonesia. Di sesi tanya jawab atas presentasiku pada hari

by UIN Sunan Ampel Surabaya
Read More
Column

PENGANUGERAHAN GELAR HONORIS CAUSA: ANTARA PRESTAIS DAN PRESTASI

Titik Triwulan Tutik Guru Besar Ilmu Hukum Tata NegaraFSH UINSA Surabaya Gelar Honoris Causa (H.C.)/Gelar Kehormatan adalah sebuah gelar kesarjanaan yang diberikan oleh suatu perguruan tinggi (universitas) yang memenuhi syarat kepada seseorang, tanpa orang tersebut perlu untuk mengikuti dan lulus dari pendidikan yang sesuai untuk mendapatkan gelar kesarjanaannya tersebut. Terkait

by Fakultas Syariah & Hukum
Read More
Column

Menggali Kebijaksanaan Kuno untuk Dunia yang Terus Berubah  

Menggali Kebijaksanaan Kuno untuk Dunia yang Terus BerubahOlehDr. Imam Maksum, M.Ag.(Dosen Prodi ILKOM, Fakultas Dakwah dan Komunikasi, UIN Sunan Ampel Surabaya)Al-Qur'an, kitab suci umat Islam, telah menjadi pedoman hidup selama lebih dari 14 abad. Dalam kurun waktu tersebut, dunia terus mengalami perubahan yang signifikan, baik dari segi teknologi, sosial, maupun

by Fakultas Dakwah dan Komunikasi
Read More
Articles

Efek Janda dalam Pendidikan

Akhir pekan lalu, penulis berkesempatan ikut takziah ke Malang. Mengantar istri dan ibu mertua menyampaikan duka cita ke kediaman seorang kerabat yang ditinggal oleh istrinya. Beliau bercerita tentang belahan hatinya yang telah sakit sejak delapan tahun lalu. Tentang perjalanan dan perjuangannya berikhtiar untuk mendapatkan kesembuhan. Siapapun yang mendengarnya pasti akan

by Fakultas Adab & Humaniora
Read More
Articles

WACANA: PRAKTEK KUASA MELALUI BAHASA

Sering kita melihat, mendengar dan mempraktekan dalam kehidupan sehari hari, baik rapat, diskusi termasuk dalam kehidupan akademis. Dalam kehidupan akademis, apakah Rektor, Dekan, Prodi, Profesor pernah melakukan praktek kuasa melalui bahasa. Dalam Ujian skripsi, Tesis ataupun proposal, seringkali terjadi pertengkaran antara pembimbing dan penguji disebabkan penggunaan bahasa yang menjadi praktek

by Fakultas Ushuludin & Filsafat
Read More
Column

SOCIAL BONDING DALAM POST-FUNERAL CEREMONIES DI ISLAM TRADISIONAL INDONESIA

Tradisi tahlilan dalam masyarakat Islam di Indonesia telah menjadi bagian penting dari ritual keagamaan pasca kematian. Peringatan kematian, baik dalam bentuk doa bersama maupun kenduri, adalah bagian integral dari kehidupan sosial masyarakat Indonesia, terutama bagi mereka yang menganut Islam tradisional. Tahlilan merupakan salah satu bentuk upacara selamatan yang dilakukan untuk

by UIN Sunan Ampel Surabaya
Read More
Column

Menggugah Kesadaran Politik: Strategi KPU Kota Mojokerto Membangun Partisipasi di Pemilu 2024

Menggugah Kesadaran Politik: Strategi KPU Kota Mojokerto Membangun Partisipasi di Pemilu 2024 Oleh Muchlis, S.Sos.I., M.Si. (Kaprodi ILKOM, Fakultas Dakwah dan Komunikasi, UIN Sunan Ampel Surabaya) Dalam persiapan menghadapi Pemilihan Presiden 2024, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Mojokerto telah mengambil langkah-langkah strategis untuk memastikan bahwa masyarakat terlibat aktif dalam proses

by Fakultas Dakwah dan Komunikasi
Read More