BENCHMARKING KKN KOLABORATIF EKOWISATA; LP2M IAIN Madura berkunjung ke LP2M UIN Sunan Ampel Surabaya
Lp2m report: Jumat, 16 September 2022. Kuliah Kerja Nyata (KKN) yang diselenggarakan oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LP2M) UIN Sunan Ampel Surabaya memang layak dan patut diacungi jempol untuk menjadi rujukan berbagai perguruan tinggi di Indonesia. Tak heran, karena LP2M UINSA mempunyai beragam inovasi model KKN. Beberapa model