January 16, 2025 04:09

uinsa

Berita

Podcast FSH UINSA Episode 6: Pencegahan dan Penanganan Kekerasan Seksual di Kampus

Surabaya, 19 September 2024 – Fakultas Syariah dan Hukum Universitas Islam Negeri (UIN) Sunan Ampel Surabaya (UINSA) kembali menghadirkan episode terbaru dari Podcast FSH UINSA pada Kamis, 19 September 2024. Bertempat di Ruang Podcast Fakultas Syariah dan Hukum, episode kali ini mengangkat tema yang sangat relevan dan mendesak, yaitu “Pencegahan

by Fakultas Syariah & Hukum
Read More
Berita

Kemeriahan PUSTIPD E-Sport Tournament 2024: Turnamen E-Sport selama 3 Hari yang Seru berhadiah Jutaan Rupiah

Surabaya, 20 September 2024 – Pusat Teknologi Informasi dan Pangkalan Data (PUSTIPD) UIN Sunan Ampel Surabaya baru saja menyelesaikan gelaran PUSTIPD E-Sport Tournament 2024, yang berlangsung selama tiga hari dari 17 hingga 19 September 2024. Kompetisi ini menghadirkan Mobile Legends sebagai game utama, dan sukses menarik perhatian mahasiswa dari berbagai

by pustipd
Read More
Berita

Inoverselab FST UINSA Gelar Pelatihan K3: Bekali Mahasiswa Arsitektur dengan Kesadaran Keselamatan Kerja

Minggu, 08 September 2024, Inoverselab Fakultas Sains dan Teknologi (FST) UIN Sunan Ampel Surabaya sukses menggelar Pelatihan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) yang berlangsung di Kampus 2 UIN Sunan Ampel Surabaya. Kegiatan ini dihadiri oleh seluruh mahasiswa baru Program Studi Arsitektur, dengan antusiasme yang tinggi untuk mempelajari pentingnya keselamatan dalam

by Lab FST
Read More
Berita

Mahasiswa Hebat: Terampil dalam Menyusun Karya Tulis Ilmiah oleh Himpunan Mahasiswa Teknik Lingkungan UIN Sunan Ampel Surabaya 2024

Mahasiswa Hebat: Terampil dalam Menyusun Karya Tulis Ilmiah oleh Himpunan Mahasiswa Teknik Lingkungan UIN Sunan Ampel Surabaya 2024 Pada hari Minggu, tanggal 25 Agustus 2024, telah berhasil dilaksanakan kegiatan Mahasiswa Hebat: Terampil dalam Menyusun Karya Tulis Ilmiah di Gedung FST UINSA, lantai 9 ruang 9.4 dan 9.7, dimulai pukul 09.15

by Prodi Teknik Lingkungan
Read More
Berita

Enviro Company: Pelatihan Software SketchUp oleh Himpunan Mahasiswa Teknik Lingkungan UIN Sunan Ampel Surabaya 2024

Enviro Company: Pelatihan Software SketchUp oleh Himpunan Mahasiswa Teknik Lingkungan UIN Sunan Ampel Surabaya 2024 Pada hari Kamis, tanggal 22 Agustus 2024, telah berhasil dilaksanakan kegiatan Pelatihan software SketchUp di Studio TA, lantai 2, laboratorium FST, mulai pukul 16.18 hingga 19.15. Kegiatan ini diikuti oleh total peserta sebanyak 83 orang,

by Prodi Teknik Lingkungan
Read More
Column

RAHMAT ALLOH IS THE KEY

Oleh. Dr. Moh. Hatta,MHI Dalam kehidupan sehari-hari, manusia seringkali dihadapkan pada berbagai tantangan dan ujian. Baik itu dalam bentuk kesulitan materi, masalah kesehatan, hingga cobaan yang berkaitan dengan hati dan jiwa. Di tengah segala usaha dan upaya yang dilakukan, ada satu hal yang sering kali menjadi penentu akhir dari segala

by UIN Sunan Ampel Surabaya
Read More
Berita

Podcast FSH UINSA Episode 2: Digital Footprints Panduan Personal Branding untuk Mahasiswa

Surabaya, 29 Agustus 2024 – Fakultas Syariah dan Hukum UIN Sunan Ampel Surabaya (FSH UINSA) kembali menyelenggarakan episode kedua dari podcast mereka yang kali ini mengangkat tema "Digital Footprints: Panduan Personal Branding untuk Mahasiswa." Acara ini berlangsung pada Kamis, 29 Agustus 2024, di Ruang Podcast Fakultas Syariah dan Hukum, dengan

by Fakultas Syariah & Hukum
Read More
Column

MENAKAR JIWA NEGARAWAN : (Mencari Akar Penyebab Demo Tolak RUU Pilkada 2024)

Sudah beberapa minggu ini kita disebukkan dengan huru-hara politik yaitu demo tolak RUU Pilkada 2024. Tidak saja di Gedung DPR/MPR RI tetapi sudah merambah pada akar rumput. Di warung-warung dan kios-kios kopi masyarakat mencoba bertanya apa penyebabnya? Apa akar permasalahan yang menyebabkan demo terjadi? Tidakkah semua bisa diselesaikan secara prosedur

by Fakultas Syariah & Hukum
Read More
Kerjasama LSP IAIN Madura dan UIN Sunan Ampel Surabaya
Berita

15 Dosen IAIN Madura melakukan Benchmarking ke LSP UINSA

15 Dosen yang tergabung dalam Tim Manajemen, Komite Skema, dan para asesor di LSP IAIN Madura melakukan Benchmarking sekaligus kolaborasi kelembagaan ke LSP UIN Sunan Ampel Surabaya, Senin 26 Agustus 2024. Rombongan dipimpin langsung oleh Direktur LSP IAIN Madura Mad Sa’I M.PdI. Dia menyampaikan bahwa tujuan studi banding ini adalah

by lspuinsa
Read More
Berita

PENTINGNYA PETA KEKERASAN SEKSUAL DI KAMPUS

Lp2m report, Rabu, 28 Agustus 2024. Ketua Satgas PPKS UIN Sunan Ampel Surabaya, Dr. Lilik Huriyah, M.Pd.I berbagi pengalaman best practice Pencegahan dan Penanganan Kekerasan Seksual (PPKS) dalam acara Advokasi Kekerasan Seksual di UIN SAIZU, Purwokerto. Focus Group Discussion tersebut diselenggarakan oleh Pusat Studi Gender dan Anak UIN SAIZU Purwokerto.

by Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LP2M)
Read More