Berita

UINSA SAMBUT DUA SMA DALAM RANGKA STUDI KAMPUS

UINSA Newsroom, Kamis (17/11/2022); UIN Sunan Ampel (UINSA) Surabaya kembali mendapat kunjungan dari Sekolah Menengah Atas. Kunjungan kali ini didatangi langsung dari dua sekolah yakni SMA Progresif Bumi Shalawat dan SMA Khadijah Surabaya pada Rabu, 16 November 2022. Diikuti sebanyak 87 siswa/siswi kelas XI dan XII beserta guru pendamping, kegiatan ini

by UIN Sunan Ampel Surabaya
Read More
Berita

VISITASI LABORATORIUM MENJADI AGENDA PERTAMA ASESMEN LAPANGAN AKREDITASI LEMBAGA PEMERIKSA HALAL (LPH) UINSA

Rabu, 31 Agustus 2022 menjadi sejarah pertama Lembaga Pemeriksa Halal (LPH) UIN Sunan Ampel Surabaya melewati proses Asesmen Lapangan Akreditasi. Akreditasi LPH ini dilakukan dalam rangka Akselerasi Transformasi Layanan Penyelenggaraan Jaminan Produk Halal Tahun 2022 terkait Layanan Akreditasi Lembaga Pemeriksa Halal (LPH) oleh BPJPH. Bertindak sebagai Asesor adalah 1. Prof.

by UIN Sunan Ampel Surabaya
Read More
Berita

Lakukan Pendampingan Penyelesaian Studi, Prodi Pendidikan Matematika Adakan Rapat Koordinasi Bersama Mahasiswa

Jumat, 16 September 2022 - Prodi Pendidikan Matematika Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Sunan Ampel Surabaya melaksanakan kegiatan pendampingan bagi mahasiswa Prodi Pendidikan Matematika Angkatan 2016 dan 2017. Kegiatan pendampingan dilakukan secara luring di Ruang FTK 201. Kegiatan pendampingan ini tidak hanya dihadiri oleh Ketua Prodi Pendidikan Matematika Dr. Sutini,

by UIN Sunan Ampel Surabaya
Read More
Berita

Sharing Session : Prospek Kerja Lulusan Psikologi dan Persiapan Studi Lanjut dengan Beasiswa

@Psikologi dan Kesehatan Sunday, 16 January 2022 Surabaya - Melalui media Zoom meet, Sharing Session dengan pemateri Siti Makhmudah, S.Psi., M.Psi., Psikolog selaku dosen sekaligus alumni lulusan tahun 2015 fakultas Psikologi dan Kesehatan UIN Sunan Ampel Surabaya, membahas topik seputar Prospek Kerja Lulusan Psikologi dan Persiapan Studi Lanjut dengan Beasiswa.

by UIN Sunan Ampel Surabaya
Read More
Berita

SINAU DAN NGAJI BARENG FPK UINSA

Gunung Anyar, Surabaya - Dekan Fakultas Psikologi dan Kesehatan UIN Sunan Ampel Surbaya (FPK UINSA) meluncurkan program baru, yakni Sinau dan Ngaji bareng FPK. Peluncuran program ini sebagai salah satu representasi dari Tri Dharma Perguruan tinggi yang ada di Universitas seluruh Indonesia. Terlepas dari hal itu, tujuan lain dari program

by UIN Sunan Ampel Surabaya
Read More
Berita

CERIA MELALUI PERSENTASE AL FATIHAH

Oleh: Prof. Dr. Moh. Ali Aziz, M.Ag بِسْمِ اللّٰهِ الرَّحْمٰنِ الرَّحِيْمِ اَلْحَمْدُ لِلّٰهِ رَبِّ الْعٰلَمِيْنَۙ الرَّحْمٰنِ الرَّحِيْمِۙ مٰلِكِ يَوْمِ الدِّيْنِۗ اِيَّاكَ نَعْبُدُ وَاِيَّاكَ نَسْتَعِيْنُۗ اِهْدِنَا الصِّرَاطَ الْمُسْتَقِيْمَ ۙ صِرَاطَ الَّذِيْنَ اَنْعَمْتَ عَلَيْهِمْ ەۙ غَيْرِ الْمَغْضُوْبِ عَلَيْهِمْ وَلَا الضَّاۤلِّيْنَ ”Dengan nama Allah Yang Maha Pengasih dan Maha Penyayang. Segala puji bagi

by UIN Sunan Ampel Surabaya
Read More
Berita

JABATAN ADALAH TAKDIR, REKTOR BERIKAN PESAN KHUSUS BAGI KABAG SERTA KAPRODI-SEKPRODI BARU

@adminuinsa Friday, 14 January 2022 UINSA Newsroom, Jumat (14/01/2022); Menyusul disahkannya ijin operasional Program Studi Teknik Sipil pada Fakultas Sains dan Teknologi (FST) UIN Sunan Ampel (UINSA) Surabaya melalui Keputusan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Republik Indonesia Nomor 574/E/0/2021 tertanggal 28 Desember 2021, digelarlah pelantikan dan pengambilan sumpah jabatan Ketua

by UIN Sunan Ampel Surabaya
Read More
Berita

Mahasiswa Peserta KKN Internasional di Belanda, kini menjadi ASN di Mahkamah Agung RI

@Pusat Layanan Internasional Thursday, 13 January 2022 Seleksi penerimaan ASN tahun 2021 kini telah memasuki babak baru, bagi pelamar  yang telah mengikuti rangkaian seleksi dan dinyatakan lulus berhak melaju ke tahap pemberkasan. Tahun 2021, Indonesia membuka kesempatan bagi putra-putri terbaiknya untuk berkarir profesional baik di instansi pusat maupun daerah, tercatat

by UIN Sunan Ampel Surabaya
Read More
Berita

UINSA TURUT SERTA MERIAHKAN BAZAR KAMPUS DI KOTA MOJOKERTO

@adminuinsa Thursday, 13 January 2022 UINSA Newsroom, Kamis (13/01/2022); Mengawali kegiatan sosialisasi kampus tahun 2022, Uin Sunan Ampel (UINSA) Surabaya mengikuti kegiatan Bazar Kampus dengan tema “GASADAYA” (Ganesa Muda Berkarya) di SMA Negeri 1 Mojokerto, pada Hari Senin dan Selasa, Tanggal 10 dan 11 Januari 2022. Sebanyak 28 kampus negeri dan

by UIN Sunan Ampel Surabaya
Read More
Berita

Lulur Tulang Ayam, Inovasi Hasil Kolaborasi Dosen dan Mahasiswa Prodi Ilmu Kelautan UINSA Berhasil Raih Paten

Program Studi Ilmu Kelautan menyumbangkan satu dari tiga paten pertama untuk UIN Sunan Ampel (UINSA) Surabaya. Paten dari invensi “Proses Pembuatan Lulur Berbahan Dasar Tulang Ayam (Gallus gallus domesticus)” ini merupakan hasil kolaborasi penelitian antara dosen dan mahasiswa Prodi Ilmu Kelautan, Fakultas Sains dan Teknologi (FST) UINSA.  Mauludiyah, M.T. selaku

by Prodi Ilmu Kelautan
Read More