Mahasiswa Magang MBKM Hubungan Internasional FISIP UINSA Diperkenalkan dengan MATIC: Big Data Pariwisata Kabupaten Malang
Malang, 13 Februari 2025 – Pada hari kedua minggu pertama program magang Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM), mahasiswa Program Studi Hubungan Internasional Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) Universitas Islam Negeri Sunan Ampel (UINSA) Surabaya diperkenalkan dengan platform MATIC (Malang Kabupaten Tourism Intelligence Center). MATIC merupakan big data milik