UINSA GELAR TAHLIL DAN DOA BERSAMA MENGENANG PROF. RIDLWAN DAN PARA PENDIRI UINSA
UINSA Newsroom, Jumat (24/01/2025); Sepekan berlalu sejak berpulangnya, Prof. Dr. H. M. Ridlwan Nasir, M.A., pada Rabu, 15 Januari 2025 lalu. Namun, duka mendalam itu masih menyelimuti UIN Sunan Ampel (UINSA) Surabaya, pada pekan terakhir bulan Januari, tepatnya Jumat, 24 Januari 2025, segenap civitas akademika dan tenaga kependidikan UINSA menggelar