January 14, 2025 18:29

wisuda 108

Yudisium 108 FSH UINSA
Berita

Yudisium 108 Sarjana Fakultas Syariah dan Hukum UINSA

Kamis, 25 Juli 2024 Yudisium 108 diadakan oleh Fakultas Syariah dan Hukum UINSA untuk sarjana program Strata 1 wisuda ke-108. Acara ini dimulai pukul 12:30 WIB dan berlangsung di gedung auditorium UIN Sunan Ampel Surabaya. Yudisium ini menyambut para lulusan yang telah menyelesaikan studi mereka dengan penuh semangat dan dedikasi.

by Fakultas Syariah & Hukum
Read More
Bapak Wadek I FSH UINSA Tampil Keren
Column

WISUDA 108 ALUMNI TANGGUH DENGAN INTEGRITAS DAN KOMPETENSI

Akhir bulan juli 2024, 9 Fakultas UIN Sunan Ampel Surabaya menyelenggarakanhajatan rutin yudisium wisuda 108, mahasiswa dan mahasiswi nampak senyum ceriabahagia terlihat pada raut wajah mereka, setelah sekian lama menimba berbagai disiplin ilmudi lingkungan Fakultas UINSA Surabaya. Ada yang lulus tepat waktu (ktw) semester 8, adajuga yang lulus di waktu

by Fakultas Syariah & Hukum
Read More