April 18, 2025 23:47

MBKMSasindoUINSA

Berita

Mahasiswa Prodi Sastra Indonesia Magang MBKM Bidang Penerjemahan di Balai Bahasa Jawa Timur

Pengalaman magang di Balai Bahasa Jawa Timur merupakan perjalanan berharga yang membuka wawasan Ahmad Fatih F.R, atau yang lebih akrab dipanggil Fatih, tentang dunia penerjemahan secara lebih mendalam. Sebagai mahasiswa yang menekuni bidang sastra dan bahasa, ia memperoleh pengalaman langsung dalam mengolah bahasa secara profesional. Penerjemahan, menurut Fatih, bukan hanya

by Fakultas Adab & Humaniora
Read More
Berita

Balai Bahasa Jatim Terima 10 Mahasiswa Magang dari Fakultas Adab dan Humaniora UINSA

Surabaya – Balai Bahasa Provinsi Jawa Timur (BBJT) resmi menerima 33 mahasiswa magang dari berbagai perguruan tinggi untuk periode 2025. Acara penerimaan digelar pada 17 Januari 2025 di Aula Ahmad Yani, BBJT, sekaligus diisi dengan pembekalan. Mahasiswa yang mengikuti program ini berasal dari UIN Sunan Ampel Surabaya (10 mahasiswa), Universitas

by Prodi Sastra Indonesia
Read More
Berita

Mahasiswa Sastra Indonesia UINSA Mulai MBKM di RRI Surabaya, Berpeluang Masuk Dunia Penyiaran

Surabaya – Mahasiswa Program Studi Sastra Indonesia, Fakultas Adab dan Humaniora, Universitas Islam Negeri (UIN) Sunan Ampel Surabaya resmi memulai program Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) di Radio Republik Indonesia (RRI) Surabaya, Jumat (31/1). Tahun ini, hanya dua mahasiswa dari fakultas tersebut yang berhasil lolos seleksi magang di lembaga penyiaran

by Prodi Sastra Indonesia
Read More