Berita
Briefing dan persiapan Uji Kompetensi Skema Operator Komputer Muda, Software Engineering, dan Pemrograman

Surabaya, Januari 2024. Kegiatan Uji Kompetensi LSP Skema Operator Komputer Muda, Software Engineering, dan Pemrograman telah selesai dan sukses dilaksanakan oleh leh LSP UINSA yang bekerja sama dengan Lab FST UINSA yang bertempat di beberapa Laboratorium Komputer terbaik di Lab FST UINSA. Uji kompetensi ini merupakan salah satu upaya untuk meningkatkan kompetensi kerja di bidang teknologi informasi dan komunikasi. Dengan memiliki sertifikat kompetensi, para asesi akan memiliki nilai tambah dalam dunia kerja. 

Para asesi turut melakukan sesi hands-on atau praktik sebagai syarat kelulusan Uji Kompetensi

Lab FST UINSA berharap para asesi yang telah lulus uji kompetensi dapat terus meningkatkan kompetensinya dan menjadi sumber daya manusia yang kompeten dan berdaya saing tinggi. Keberhasilan dari terselenggaranya Uji Kompetensi tidak lepas dari peran para Asesor yang sangat kompeten dan telah tersertifikasi sebagai asesor. Skema Operator Komputer Muda, Ibu Indri Sudanawati Rozas, M. Kom., dan Bapak Faris Mushlihul Amin, M. Kom., Skema Software Engineering, Bapak Mujib Ridwan, S.Kom., M.T., dan Bapak Ahmad Yusuf, M.Kom., Skema Pemrograman, Ibu Dr. Dian Candra Rini, M.Kom. dan Ibu Nurissaidah Ulinnuha, M.Kom.

 

Pengawasan dilakukan oleh Para Asesor handal yang telah tersertifikasi sebagai Asesor

Selamat kepada teman-teman Aslab yang telah mengikuti Uji Kompetensi LSP Skema Operator Komputer Muda, Software Engineering, dan Pemrograman✨

Skema Operator Komputer Muda diikuti oleh 21 Aslab FST UINSA diantaranya:

Aslab Prodi Ilmu Kelautan

  1.   Harman Nadar aslab Ocean Modelling Laboratory
  2.   Syafira Salma Luna Widyawati aslab Marine Environmental Laboratory
  3.   Aditama Bagas Kurniawan aslab Microbiology and Marine Biotechnology
  4.   Cindy Ananda Rahamany aslab Coastal Community Development Laboratory
  5.   Tifa Alfatiha Asarudin aslab Marine Pollution Laboratory
  6.   Fity Andaya aslab Marine Natural Product Laboratory
  7.   Muhammad Said Farrosi aslab Coastal and Marine Spatial Laboratory

Aslab Prodi Arsitektur

  1.   Akbar Saputra aslab Laboratory of Computer Architecture 2
  2.   Arbi Hidayat aslab Laboratory of Computer Architecture 1
  3.   Fragrant Savant Al-Bukhori aslab Architecture Design Studio 1
  4.   Umar Faidhur Rosyad aslab Architecture Design Studio 2
  5.   Dimas Muhammad Ikhraam Nusantara Laboratory of Islamic Architecture
  6.   Amanda Dewi Setyaningrum aslab Laboratory of Photography Architecture
  7.   Anas Wijaksono aslab Laboratory of Housing, Human Settlement & Community Development

Aslab Prodi Biologi

  1.   Avril Avida Ichwan aslab Biosystematics Laboratory
  2.   Achmad Farchan Fiddaroini aslab Animal Physiology Laboratory Yanuar Bakhrul Alam aslab
  3.   Ainina Neihayatus Shofiyya aslab Instrumentation Laboratory
  4.   Nanda Azizah Burhana aslab Plant Physiology Laboratory
  5.   Fadila Ayu Puspitasari aslab Plant cell and tissue culture Laboratory
  6.   Andini Nurvania Putri aslab Ecology Laboratory
  7.   Dhea Nur Khasanah aslab Microbiology Laboratory

Skema Software Engineering diikuti oleh 5 Aslab FST UINSA diantaranya:

Aslab Prodi Sistem Informasi

  1.   Muhammad Arjuna Lutfy Atfikal Umam aslab IT Goverment Laboratory
  2.   Cahyo Ramadhan Ridhollah Santosa aslab Intelligent System Laboratory
  3.   Novin Ardian Yulianto aslab Programming Laboratory
  4.   R. Muhammad Syaikhan Ramadhani Pambudhi aslab OS & Networking Laboratory
  5.   Yulia Eka Ananta aslab Database Laboratory

Skema Pemrograman computer diikuti oleh 3 Aslab FST UINSA diantaranya:

Aslab Prodi Matematika

  1.   Fahrul Rozzy aslab Intelligent Computation and Vision Laboratory
  2.   Roudlotul Jannah Alfirdausy aslab Falaq Science Laboratory
  3.   Muhammad Nauval Irsyad aslab Statistics Laboratory