November 16, 2024 13:26

Berita

Berita

WISUDA KE-104; CETAK GENERASI EMAS BERBEKAL ILMU DAN AKHLAK

UINSA Newsroom, Jum’at (18/08/2023): Sidang Terbuka Senat Akademik UIN Sunan Ampel (UINSA) Surabaya kembali digelar pada Jum’at, 18 Agustus 2023 bertempat di Gedung KH.Syaifuddin Zuhri. Sidang Senat ini digelar dalam rangka Wisuda ke-104 Tahun 2023 dengan total 2.645 wisudawan yang dibagi dalam tiga sesi pada Jumat-Ahad, 18-20 Agustus 2023. Pada

by UIN Sunan Ampel Surabaya
Read More
Berita

Mahasiswa Ilmu Perpustakaan Unair dan UIN SATU Tulungagung Telah Menyelesaikan Magang di Perpustakaan UINSA

Magang merupakan kegiatan yang bertujuan untuk meningkatkan keterampilan tertentu. Dengan mengikuti magang, mahasiswa akan merasakan pengalaman secara langsung terkait bidang ilmu yang ditekuni. Hal ini lah yang telah selesai dilaksanakan oleh empat mahasiswa D-III Perpustakaan Universitas Airlangga (Unair) dan lima mahasiswa UIN Sayyid Ali Rahmatullah (UIN SATU) Tulungagung di Perpustakaan

by Perpustakaan
Read More
Berita

MENUJU JARIT NOL STUNTING, KKN 42 UINSA GELAR SEMINAR KESEHATAN

MENUJU JARIT NOL STUNTING, KKN 42 UINSA GELAR SEMINAR KESEHATAN UINSA Newsroom, Jumat (18/08/2023); Menuju Jarit Nol Stunting, Kelompok KKN 42 UIN Sunan Ampel (UINSA) Surabaya gelar seminar kesehatan bekerjasama dengan Ahli Gizi Puskesmas Candipuro Lumajang pada Selasa, 15 Agustus 2023 dengan tema, ‘Ibu Cerdas Anak Sehat.’ Paparan materi dengan

by UIN Sunan Ampel Surabaya
Read More
Berita

Melangkah Menuju Prestasi : Mahasiswa FTK Masuk 5 Terbaik Seleksi Perwakilan Jawa Timur dalam Kegiatan Karakter ID

Surabaya, Eftekamedia – Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) bersama Forum Koordinasi Pencegahan Terorisme (FKPT) Jawa Timur menggelar kegiatan seminar Kampus Rakyat Terpilih Indonesia ( Karakter ID) di Surabaya. 15-16 Agustus 2023. Dalam rangka memperingati hari kemerdekaan Republik Indonesia, Badan Nasional Penanggulangan Teroris (BNPT) melalui Forum Koordinasi Pencegahan Terorisme (FKPT) menyelenggarakan

by Fakultas Tarbiyah dan Keguruan
Read More
Berita

[STUDENT MOBILITY] FTK-UINSA “Lawatan Ilmiah” Di BRUNEI DARUSSALAM

Kamis (17/8). Program student mobility hari kedua. Delegasi student mobility dan 1 dosen pembimbing memulai kegiatan pukul 7:15 (waktu brunei) dengan sarapan yang telah disediakan oleh UNISSA berupa pasta dan ayam. Pada pukul 7:45 (waktu brunei delegasi melanjutkan kegiatan sesuai dengan jadwal yang telah ditentukan dimana mahasiswa tersebut menuju surau

by Fakultas Tarbiyah dan Keguruan
Read More
Berita

Studium General Sastra Indonesia: Jalinan Impian dan Prospek di Masa Mendatang

Surabaya, 4 Agustus 2023 - Acara Studium General dengan tema "Sastra Indonesia: Jalinan Impian dan Prospek di Masa Mendatang" berhasil digelar dengan sukses pada tanggal 4 Agustus 2023. Acara yang berlangsung di Aula FISIP Kampus UINSA Gunung Anyar, Jalan Dr.Ir.H. Soekarno No. 682 Surabaya, ini dihadiri oleh para mahasiswa, dosen,

by Prodi Sastra Indonesia
Read More
Berita

YUDISIUM KE-104 PROGRAM PASCASARJANA UIN SUNAN AMPEL SURABAYA

Rabu, 16 Agustus 2023, telah terselenggara acara yudisium ke 104 Program S2 dan S3 Semester Genap Tahun Akademik 2022/2023 Pascasarjana UIN Sunan Ampel Surabaya. Yudisium berlangsung di Aula Timur Lt. 3 Gedung Pascasarjana yang bertepatan pada jam 13.00 WIB s.d Selesai. Mahasiswa yang sudah melangsungkan ujian dan memeroleh nilai skripsi

by magpgmi
Read More
Berita

SEMARAK KEMERDEKAAN; UINSA BERBALUT PAKAIAN ADAT NUSANTARA

SEMARAK KEMERDEKAAN; UINSA BERBALUT PAKAIAN ADAT NUSANTARA UINSA Newsroom, Jumat (18/08/2023); Lalu Lalang pegawai dan dosen memenuhi halaman depan Gedung Twin Towers UIN Sunan Ampel (UINSA) Surabaya Kampus A. Yani pada Kamis, 17 Agustus 2023. Meriahnya, semua nampak hadir dengan tampilan all out mengenakan pakaian adat nusantara. Keluarga besar UINSA

by UIN Sunan Ampel Surabaya
Read More
Berita

KKN KOLABORASI UINSA-UNEJ SUKSES GELAR UPACARA DI PUNCAK B-29

KKN KOLABORASI UINSA-UNEJ SUKSES GELAR UPACARA DI PUNCAK B-29 UINSA Newsroon, Jumat (18/08/2023); Setelah 3 tahun vakum, upacara kemerdekaan di Puncak B29, Kabupaten Lumajang kembali diselenggarakan. Upacara yang dihelat pada Kamis (17/8) tersebut merupakan hasil kolaborasi kelompok KKN UIN Sunan Ampel (UINSA) Surabaya dan Universitas Negeri Jember (UNEJ). Kendati sempat

by UIN Sunan Ampel Surabaya
Read More
Berita

KENANG JASA PARA PAHLAWAN, KKN 55 UINSA GELAR KHOTMIL QUR’AN

KENANG JASA PARA PAHLAWAN, KKN 55 UINSA GELAR KHOTMIL QUR'AN UINSA Newsroom, Jumat (18/08/2023); Dalam rangka memperingati kemerdekaan Indonesia yang ke-78, mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) kelompok 55 UIN Sunan Ampel (UINSA) Surabaya menggelar acara Khotmil Qur’an. Kegiatan ini dilakukan untuk mengingat jasa para pahlawan Indonesia, bertempat di Musholla At-Taqwa,

by UIN Sunan Ampel Surabaya
Read More