May 3, 2024 21:46

Fakultas Sains dan Teknologi

Column UINSA

Harapan Untuk Indonesia, Semoga Lebih Menghargai Setiap Keberagaman Warga Negaranya

Biologi Wednesday, 10 August 2022 pikiranrakyat.com      Negara kepulauan (archipelagic state) terbesar di dunia yang memiliki letak geografis yang sangat strategis ialah negara Indonesia. Indonesia tercatat memiliki 16.056 pulau dan garis pantai Indonesia sepanjang 99.093 km². Luas daratan yang dimiliki Indonesia mencapai 2,012 juta km² dan laut sekitar 5,8

by Fakultas Sains dan Teknologi
Read More
Berita

STRUKTUR PEJABAT BARU FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SUNAN AMPEL SURABAYA PERIODE 2022-2026

Fakultas Sains dan Teknologi Friday, 29 July 2022 STRUKTUR PEJABAT BARU FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SUNAN AMPEL SURABAYA PERIODE 2022-2026 Rektor UIN Sunan Ampel Surabaya (UINSA), Prof. Akh. Muzakki, M.Ag., Grad.Dip.SEA., M.Phil., Ph.D., resmi melantik Perangkat Dekan, Wakil Dekan, jurusan, prodi dan labortorium pada hari dan tempat

by Fakultas Sains dan Teknologi
Read More
Berita

Sambut Era Metaverse, Fakultas Sains dan Teknologi UINSA Siapkan Pembelajaran Era Society 5.0

Fakultas Sains dan Teknologi Thursday, 28 July 2022 Sambut Era Metaverse,   Fakultas Sains dan Teknologi UINSA Siapkan Pembelajaran Era Society 5.0 Pada hari Kami, 28 Juli 2022 bertempat di ruang rapat Rektorat lama lantai 2 Fakultas Sains dan Teknologi menggelar Workshop Identifikasi dan review konten pengembangan course media ajar

by Fakultas Sains dan Teknologi
Read More
Berita

Rapat Koordinasi Pertama Pimpinan FST Periode 2022-2026

Fakultas Sains dan Teknologi Thursday, 28 July 2022 Rapat koordinasi pertama dilaksanakan oleh jajaran pimpinan Fakultas Sains dan Teknologi Periode 2022-2026 pada hari Rabu 28 Juli 2022, bertempat di ruang sidang rektorat lama UIN Sunan Ampel Surabaya. Kegiatan perdana ini dihadiri oleh seluruh pimpinan di tingkat fakultas, jurusan, prodi, serta

by Fakultas Sains dan Teknologi
Read More
Berita

TINGKATKAN KOMPETENSI DAN KEMBANGKAN BAKAT MINAT MAHASISWA, BIOLOGI UINSA GANDENG POLDA JATIM SELENGGARAKAN SEMINAR BIOFORENSIK

Biologi Sunday, 24 July 2022 Sabtu - 23 Juli 2022, Biologi UIN Sunan Ampel Surabaya Melalui Himpunan Mahasiswa HIMABISA menyelenggarakan seminar nasional Bioforensik bertajuk “Forensik dan Urgensinya dalam Penanganan kasus hukum”. Kegiatan ini menghadirkan narasumber dari Polda Jatim yaitu oleh Kombespol Sodiq Pratomo, S.Si., M.Si selaku Kepala Bidang Laboratorium Forensik

by Fakultas Sains dan Teknologi
Read More
Berita

Pelantikan Ketua dan Sekretaris Prodi Matematika Masa Jabatan 2022-2026 oleh Rektor UINSA

Matematika Thursday, 21 July 2022 (21/07/2022) "Patah tumbuh hilang berganti", bunyi pepatah bijak yang mendasari pentingnya regenerasi kepemimpinan di lingkungan perguruan tinggi. Hari Kamis, 21 Juli 2022, pejabat tingkat jurusan, prodi dan laboratorium telah resmi dilantik dan diambil sumpah jabatannya oleh Rektor UIN Sunan Ampel Surabaya. Dalam sambutannya, Rektor UIN

by Fakultas Sains dan Teknologi
Read More
Berita

Forum Dekan (FORDEK) Fakultas Sains dan Teknologi PTKIN tahun 2022

Fakultas Sains dan Teknologi Monday, 18 July 2022 Hari Jum’at-Sabtu tanggal 15-16 Juli 2022, bertempat di Hotel Holiday Inn Pasteur Bandung Jawa Barat diberlangsungkan Rapat Forum Dekan FST PTKIN tahun 2022 yang dihadiri sebanyajk 14 PTKIN se-Indonesia yakni: 1) UIN Ar-Raniry Banda Aceh, 2) UIN Sumatra Utara, 3) UIN Imam

by Fakultas Sains dan Teknologi
Read More
Column UINSA

Mengenal Buah Tin (Ficus carica L.), Buah Surga Sebagai Asy-syifa’ Bagi Manusia

Biologi Sunday, 17 July 2022 liputan6.com      Buah Tin (Ficus carica L.) merupakan salah satu tanaman yang berasal dari famili moraceae. Tanaman ini dapat tumbuh mencapai 3-10 m. Batang tanaman ini mempunyai getah yang cukup banyak. Daun tanaman tin umumnya berwarna hijau dan bergerigi pada tepinya. Permukaan atas daun

by Fakultas Sains dan Teknologi
Read More
Berita

Pemenuhan Kompetensi Lulusan sebagai calon insinyur lingkungan, Prodi Teknik Lingkungan Fakultas Saintek UINSA Melaksanakan Praktikum Lapangan di Provinsi Bali.

Teknik Lingkungan Tuesday, 5 July 2022 Pada hari Rabu hingga Sabtu, 22-25 Juni 2022, Prodi Teknik Lingkungan Fakultas Sains dan Teknologi (Saintek) UIN Sunan Ampel Surabaya menyelenggarakan Praktikum Lapangan. Praktikum Lapangan yang bertempat di Provinsi Bali ini diselenggarakan dalam rangka pemenuhan kompetensi mahasiswa sebagai calon insinyur Teknik Lingkungan dalam rekayasa

by Fakultas Sains dan Teknologi
Read More
Column UINSA

Waspada Hepatitis Akut Misterius

Biologi Saturday, 2 July 2022 hellosehat.com      Hepatitis akut pertama kali ditemukan di Inggris Raya pada 5 April 2022. Sejak itu, terjadi peningkatan laporan penyakit tersebut. Loncatan penyebarannya terjadi di Eropa, Asia, hingga Amerika. Hal tersebut membuat WHO mendeklarasikan Hepatitis akut sebagai Kejadian Luar Biasa (KLB) pada 15 April

by Fakultas Sains dan Teknologi
Read More