Kupas Isu Bonus Demografi, FISIP UINSA Gandeng BKKBN dalam Public Lecture
Surabaya, 11 Juni 2025 — Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) Universitas Islam Negeri Sunan Ampel (UINSA) Surabaya menggelar kegiatan Public Lecture bertema "Bonus Demografi dan Pembangunan Keluarga". Acara yang berlangsung di Auditorium Lantai 5 FISIP UINSA ini menghadirkan Dr. Nyigit Wudi Amini, S.Sos, M.Sc yang saat ini menjabat