November 23, 2024 12:19

Column UINSA

Column UINSA

KETAHANAN EKONOMI LOKAL

Fakultas Ilmu sosial dan Ilmu Politik UIN Sunan Ampel Surabaya dengan bangga mempersembahkan acara “The 2nd International Conference UIN Sunan Ampel Surabaya (SAICoPSS 2022)” dengan tema utama “Post-Pandemic Recovery: Embracing Social and Political Changes, Reviving Religious Activities” yang diselenggarakan pada tanggal 12-13 April 2022 melalui online zoom meeting. Rangkaian dari

by Fakultas Ilmu Sosial & Politik
Read More
Column UINSA

Minyak Goreng Alternatif Selain Minyak Sawit

chatnews.id  Pada akhir tahun 2021, masyarakat Indonesia dihadapkan pada permasalahan kenaikan harga minyak goreng. Minyak goreng merupakan salah satu bahan pokok utama yang sering digunakan dalam proses memasak. Kenaikan harga minyak goreng telah terjadi sejak akhir 2021 dan hingga saat ini belum terselesaikan. Dimulai sejak November 2021, harga minyak goreng

by Fakultas Sains dan Teknologi
Read More
Column UINSA

DIGITAL MEDIA SURGE DURING THE COVID-19 PANDEMIC

Today, April 12th, 2022, Sunan Ampel State Islamic University Surabaya just began the first day of “the 2nd Sunan Ampel International Conference of Political and Social Sciences” or SAICoPSS. The main theme of this conference is, “Post-Pandemic Recovery: Embracing Social and Political Changes, Reviving Religious Activities” and this international conference

by Fakultas Ilmu Sosial & Politik
Read More
Column UINSA

Kitab Bidayatul Hidayah (Ngaji #1)

Oleh: Dr. Muhammad Khodafi, M.Si. Ngaji 1  Kitab Bidayatul Hidayah  Menata niat mencari ilmu itu merupakan pondasi yang akan menentukan tercapainya tujuan hakiki yakni mendapatkan cahaya ilmu sehingga mendekatkan para pencari ilmu dengan Ridho Allah. Larangan keras bagi para pencari ilmu mencampuradukkan tujuan mencari Ridho Allah dengan tujuan-tujuan duniawi. Maka

by Fakultas Adab & Humaniora
Read More
Column UINSA

Kitab Bidayatul Hidayah (Ngaji #5)

Oleh: Dr. Muhammad Khodafi, M.Si. Ngaji 5  Bidayatul Hidayah  Para pencari ilmu atau hidayah Allah harus memahami keadaan dirinya sebagai hamba Allah yang lemah dan selalu dalam pengawasan Nya secara utuh mulai dari kondisi-kondisi dhohir atau batinnya. Karena itulah menurut imam Ghazali seorang pencari ilmu (Hidayah) harus punya Adab atau

by UIN Sunan Ampel Surabaya
Read More
Column UINSA

Kitab Bidayatul Hidayah (Ngaji #4)

Oleh: Dr. Muhammad Khodafi, M.Si. Ngaji 4 Bidayatul Hidayah Hidayah berawal dari sebuah kondisi ketakwaan lahiriah seorang hamba dan berakhir pada kondisi ketakwaan yang lebih berkualitas batiniah. Konsep takwa sendiri dipahami sebagai sebuah bentuk ketaatan seorang hamba pada perintah-perintah Allah dan menjauhi larangan Nya. Dalam konteks inilah sangat penting untuk

by Fakultas Adab & Humaniora
Read More
Column UINSA

Kitab Bidayatul Hidayah (Ngaji #3)

Oleh: Dr. Muhammad Khodafi, M.Si. Ngaji 3  Kitab Bidayatul Hidayah Golongan para pencari ilmu oleh imam Ghozali dikelompokkan menjadi tiga golongan. Golongan pertama adalah mereka yang menetapkan niat dan tekad untuk mencari ilmu demi ridho Allah. Kelompok pertama ini adalah kelompok yang sangat beruntung karena menjadikan ilmu yang mereka pelajari

by Fakultas Adab & Humaniora
Read More
Column UINSA

MENIKMATI KRITIK

Oleh: Prof. Dr. H. Moh. Ali Aziz, M.Ag.Guru Besar UINSA Surabaya فَذَكِّرْ إِن نَّفَعَتِ ٱلذِّكْرَىٰ   سَيَذَّكَّرُ مَن يَخْشَىٰ  وَيَتَجَنَّبُهَا ٱلْأَشْقَى “Maka, berikanlah peringatan, karena peringatan itu bermanfaat. Orang yang takut (kepada Allah) akan mendapat pelajaran. Dan, orang-orang yang celaka (kafir) akan menjauhinya” (QS. Al A’la 87]: 9-11) Pada ayat-ayat sebelumnya

by UIN Sunan Ampel Surabaya
Read More
Column UINSA

Penentuan Awal Puasa Ramadan 1443 Hijriah

Gambar 1. Kenampakan Hilal Penentu Awal Bulan di Ufuk Barat (Dokumen Pribadi) Apakah kita akan mengawali puasa Ramadan dengan seragam, atau kemungkinan terjadi perbedaan? Hal tersebut mungkin menjadi pertanyaan yang sering diungkapkan akhir-akhir ini.   Penentu awal bulan Ramadan ditandai terlihatnya hilal di ufuk Barat setelah Matahari terbenam, yang didahului

by Fakultas Syariah & Hukum
Read More
Column UINSA

Membumikan Moderasi Beragama di Lembaga Pendidikan

Membumikan Moderasi Beragama di Lembaga Pendidikan Oleh: Husniyatus Salamah Zainiyati Guru Besar UIN Sunan Ampel Surabaya dan Pengurus FKPT Jatim Pemberantasan terorisme di Indonesia, diperlukan sinergitas yang kuat antara pemerintah dan masyarakat termasuk guru yang berhadapan langsung dengan peserta didik di kelas. Sebagaimana disampaikan Deputi Pencegahan Deradikalisasi Badan Nasional Penanggulangan

by Pascasarjana
Read More