May 9, 2024 03:18

Akreditasi

Berita

“AKREDITASI UNGGUL” DITANDAI SUPLEMEN YANG BERKUALITAS

Tepat 13 Maret 2024, Program Studi Pendidikan Agama Islam (PAI) ditetapkan berhasil meraih status akreditasi unggul oleh Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT), setelah melalui proses konversi dari status sebelumnya (Terakreditasi A). Proses tersebut melibatkan pengisian instrumen suplemen konversi yang berkualitas tinggi dan memadai. Proses pengajuan konversi status dari A

by Prodi Pendidikan Agama Islam
Read More
Berita

Tata Dokumen Akreditasi, FDK Sosialisasikan Taksi-FDK

Surabaya, 25 Maret 2024 - Fakultas Dakwah dan Komunikasi (FDK) UIN Sunan Ampel Surabaya di ruang sidang fakultas melakukan sosialisasi inovasi aplikasi Tabungan Data Akreditasi (Taksi-FDK) kepada Para Dosen. Aplikasi Taksi-FDK dirancang untuk dapat meng-collect dokumen Tridharma Perguruan Tinggi (Pendidikan dan Pengajaran, Penelitian dan Pengembangan, dan Pengabdian Kepada Masyarakat) yang

by Fakultas Dakwah dan Komunikasi
Read More
Berita

Asesmen Lapangan Akreditasi Program Studi Hukum Tata Negara

 Asesmen Lapangan (AL) Prodi Hukum Tata Negara (HTN) telah digelar pada hari Selasa, 5 Maret 2024 bertempat di Gedung Twintower A lantai 8. Kegiatan ini merupakan serangkaian dari proses akreditasi prodi Hukum Tata Negara Fakultas Syariah dan Hukum. Maksud adanya kegiatan ini adalah mengkonfirmasi data-data keperluan akreditasi yang telah di

by Fakultas Syariah & Hukum
Read More
Pendamping FST Teknik SIpil
Berita

PENDAMPINGAN AKREDITASI PRODI TEKNIK SIPIL FST UINSA TAHUN 2024

Dalam rangka persiapan akreditasi Program Studi Teknik Sipil Fakultas Sains dan Teknologi (FST) UIN Sunan Ampel Surabaya (UINSA),  Fakultas Sains dan Teknologi menggelar kegiatan pendampingan akreditasi Program Studi Teknik Sipil pada tanggal 30 Januari 2024 di GreenSA Inn. Kegiatan ini dihadiri oleh para Ketua dan Sekretaris Program Studi dan tenaga

by Fakultas Sains dan Teknologi
Read More