July 25, 2025 21:30

Prodi Pendidikan Profesi Guru

Berita

FTK UINSA Teguhkan Komitmen Moderasi Beragama Lewat Literasi Keagamaan Lintas Budaya

Dalam rangka memperkuat pemahaman calon guru terhadap keberagaman agama dan budaya, Fakultas Tarbiyah dan Keguruan (FTK) UIN Sunan Ampel Surabaya kembali menyelenggarakan kegiatan Pengenalan Literasi Keagamaan Lintas Budaya, yang menjadi agenda tahunan sejak 2021. Kegiatan yang berlangsung pada 15 Juni 2023 ini diikuti oleh ratusan peserta, terdiri dari mahasiswa Pendidikan

by Prodi Pendidikan Profesi Guru
Read More
Berita

Sukses atau Kendala? Begini Jalannya Uji Coba Sistem UP PPG di TUK UIN Sunan Ampel Surabaya

PPG LPTK UINSA_Surabaya, 14 Februari 2025 – Uji coba Sistem Uji Pengetahuan (UP) Pendidikan Profesi Guru (PPG) di Tempat Uji Kompetensi (TUK) Universitas Islam Negeri Sunan Ampel (UINSA) Surabaya telah sukses dilaksanakan hari ini. Kegiatan ini dipusatkan di Laboratorium Integrasi UINSA dengan melibatkan 80 pengawas yang didampingi oleh Koordinator TUK,

by Prodi Pendidikan Profesi Guru
Read More
Berita

Sinergi Pengawas dan Penyelia, Briefing UP Perkuat Sistem Pengawasan di TUK UINSA

PPG LPTK UINSA_Surabaya, 14 Februari 2025 – Untuk memastikan kelancaran dan efektivitas pelaksanaan Uji Pengetahuan (UP) Pendidikan Profesi Guru (PPG), Tempat Uji Kompetensi (TUK) Universitas Islam Negeri Sunan Ampel (UINSA) Surabaya menggelar briefing bagi para pengawas UP. Kegiatan tersebut berlangsung pada 14 Februari 2025 dan diikuti oleh 80 pengawas UP.

by Prodi Pendidikan Profesi Guru
Read More
Berita

Coaching Clinic PTK 2024: UINSA Dorong Guru Menulis untuk Bangun Jejak Ilmiah

Semangat literasi ilmiah di kalangan guru kembali digaungkan oleh Program Studi Pendidikan Profesi Guru (PPG) Universitas Islam Negeri Sunan Ampel (UINSA) Surabaya lewat pelaksanaan Coaching Clinic Penulisan Artikel Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Bertempat secara daring melalui platform Zoom Meeting, kegiatan ini dilangsungkan pada 9–11 Desember 2024 dan diikuti lebih dari

by Prodi Pendidikan Profesi Guru
Read More
Berita

Penyelia Berikan Briefing Pengawasan Ujian PPG: Persiapan Maksimal, Integritas Terjaga

PPG LPTK UINSA—Dalam rangka menjamin kelancaran dan integritas Uji Pengetahuan Mahasiswa Pendidikan Profesi Guru (PPG), dua penyelia senior, Prof. Dr. Supiana, M.Ag dari UIN Sunan Gunung Djati dan Prof. Dr. Raharjo, M.Ed.St. dari UIN Walisongo Semarang, memberikan briefing bagi para pengawas ujian. Kegiatan briefing tersebut dilaksanakan oleh Lembaga Pendidikan dan

by Prodi Pendidikan Profesi Guru
Read More
Berita

Mantapkan Kesiapan Mahasiswa, LPTK UINSA Berikan Pengayaan Terbimbing dan Pendampingan UKMPPG di Kab. Kebumen

PPG LPTK UINSA_29 Oktober 2024_Mahasiswa Pendidikan Profesi Guru (PPG) Dalam Jabatan Pendidikan Agama Islam (PAI) Batch I LPTK UIN Sunan Ampel Surabaya saat ini dalam tahap pelaksanaan Uji Kompetensi Mahasiswa (UKMPPG). UKMPPG terdiri dari Uji Kinerja (UKIN) yang telah dilaksanakan pada 17-22 Oktober 2024 dan Uji Pengetahuan yang akan dilaksanakan

by Prodi Pendidikan Profesi Guru
Read More
Agenda

Pengumuman Registrasi Ulang Calon Mahasiswa PPG Batch 2 Tahun 2024

Diberitahukan kepada seluruh calon mahasiswa Pendidikan Profesi Guru (PPG) Dalam Jabatan Batch 2 Tahun 2024 LPTK UIN Sunan Ampel Surabaya untuk melakukan registrasi ulang mulai tanggal 13 s.d 15 Otober 2024. Untuk informasi lebih lanjut dan lengkap silahkan download link berikut ini: https://drive.google.com/file/d/1G8awsznIafjgzSoTFlC5idiaukSxT2lz/view?usp=sharing

by Prodi Pendidikan Profesi Guru
Read More
Berita

Transformasi Ujian dengan CBT: Proses Review, Perakitan hingga Keterbacaan Soal oleh Tim Induksi LPTK UIN Sunan Ampel Surabaya di Swiss-Belinn Sidoarjo

PPG LPTK UINSA, 4-6 Oktober 2024 – Dalam upaya meningkatkan kesiapan calon peserta Uji Pengetahuan (UP), Tim Induksi Lembaga Pendidikan dan Tenaga Kependidikan (LPTK) Universitas Islam Negeri (UIN) Sunan Ampel Surabaya mengadakan kegiatan intensif terkait Computer-Based Test (CBT) yang berlangsung selama tiga hari di Swiss-Belinn Sidoarjo. Acara yang dihadiri oleh

by Prodi Pendidikan Profesi Guru
Read More
Berita

Sosialisasi Visi dan Tujuan Program PPG Warnai Welcoming Day Wali Mahasiswa FTK di UIN Sunan Ampel

PPG LPTK UINSA, 28 Juni 2024– Fakultas Tarbiyah dan Keguruan (FTK) Universitas Islam Negeri Sunan Ampel (UINSA) Surabaya menggelar acara "Welcoming Day Wali Mahasiswa" yang dihadiri ratusan orang tua mahasiswa baru. Acara ini berlangsung di Gedung Auditorium UINSA, Jl. A. Yani No. 117, pada hari Sabtu, 28 September 2024. Melalui

by Prodi Pendidikan Profesi Guru
Read More
Berita

Dinas Pendidikan Kabupaten Kebumen dan LPTK UIN Sunan Ampel Surabaya Bersinergi dalam Pelaksanaan Pendidikan Profesi Guru PAI

PPG LPTK UINSA, 17 September 2024 – Bertempat di Meeting Room Fakultas Tarbiyah dan Keguruan (FTK) UIN Sunan Ampel Surabaya, telah berlangsung penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) antara Dinas Pendidikan Kabupaten Kebumen dengan Lembaga Pendidikan Tenaga Kependidikan (LPTK) UIN Sunan Ampel Surabaya terkait penyelenggaraan Program Pendidikan Profesi Guru (PPG) Pendidikan

by Prodi Pendidikan Profesi Guru
Read More