November 22, 2024 19:50

Berita

Berita

Menuju Kualitas Unggul: Audit Mutu Internal Kinerja Akademik FPK UINSA 2024 Sukses Digelar

Gunung Anyar - (21/10/2024) Audit Mutu Internal (AMI) Kinerja Akademik Fakultas Psikologi dan Kesehatan Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya (FPK UINSA) telah sukses terselenggara. Berbagai pihak terkait turut menyukseskan kegiatan ini, dengan bertempat di ruang rapat lantai 1 gedung FPK. Kegiatan audit ini dihadiri oleh jajaran tim Unit Pengelola

by Fakultas Psikologi dan Kesehatan
Read More
Berita

Dukung Kesehatan Mental Mahasiswa, LPM Gandeng FPK Kenalkan Pusat Layanan Konseling UINSA

Surabaya - (18/10/2024) Dalam rangka Pekan Konseling Pusat Konseling Lembaga Penjaminan Mutu (LPM) 2024, Fakultas Psikologi dan Kesehatan (FPK) perkenalkan Pusat Layanan Konseling LPM UINSA kepada mahasiswa baru. Kegiatan ini berlangsung di Auditorium lantai 2 Gedung FPK Kampus Gunung Anyar pada pukul 09.00 WIB, dengan dihadiri oleh para mahasiswa program

by Fakultas Psikologi dan Kesehatan
Read More
Berita

GEN-Z UINSA (HARUS) LEBIH KUAT

Untuk menjadi Gen-Z yang sukses dimasa yang akan datang, cukup tiga hal, yaitu jalani, nikmati dan maknai. Apapun yang anda hadapi hari ini, jalani dan jangan pernah mengelu. Pasalnya, mengeluh adalah 50 % dari kegagalan, selebihnya adalah malas. Proses dalam hidup harus dijalani dan dinikmati agar tetap eksis berakrab dengan

by Pusat Mahad Al-Jamiah
Read More
Berita

REKTOR UINSA: AKHLAK KESANTRIAN ADALAH NILAI DASAR PERINGATAN HARI SANTRI

UINSA Newsroom, Selasa (22/10/2024); Usai Apel Hari Santri 2024 di UIN Sunan Ampel (UINSA) Surabaya pada Selasa, 22 Oktober 2024, Rektor bersama segenap pimpinan universitas dan fakultas mengikuti pembacaan shalawat bersama di Masjid Raya Ulul Albab. Pembacaan shalawat ini juga dilanjutkan dengan pemotongan pita, tanda diresmikannya Expo Kemandirian Pesantren 2024

by UIN Sunan Ampel Surabaya
Read More
Berita

HARI SANTRI 2024, SANTRI PEWARIS KYAI

UINSA Newsroom, Selasa (22/10/2024); Apel Hari Santri 2024 di UIN Sunan Ampel (UINSA) Surabaya diikuti segenap tenaga kependidikan dan dosen pada Selasa, 22 Oktober 2024. Apel ini dipimpin langsung Kepala Pusat Ma'had Al Jami'ah UINSA, Prof. Dr. H. Saiful Jazil, M.Ag. Berlangsung di Halaman Gedung Twin Towers Kampus A. Yani

by UIN Sunan Ampel Surabaya
Read More
Berita

Evaluasi Pembelajaran Semester Gasal Pasca UTS di FISIP UINSA

Surabaya – Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP), Universitas Islam Negeri Sunan Ampel (UINSA) Surabaya menggelar kegiatan evaluasi pembelajaran semester gasal pasca Ujian Tengah Semester (UTS) pada Senin, 21 Oktober 2024. Kegiatan ini dipimpin oleh Wakil Dekan I Bidang Akademik, Dr. Iva Yulianti Umdatul Izzah, S.Sos., M.Si., dan didampingi

by Fakultas Ilmu Sosial & Politik
Read More
Berita

Mahasiswa Internasional FISIP Sabet Penghargaan Best Speaker di Ajang Bergengsi MUN Universitas Brawijaya

Surabaya – Angin segar prestasi kembali berhembus ke kampus Universitas Islam Negeri Sunan Ampel (UINSA). Sanaullah Baburi, mahasiswa kelas internasional semester tiga asal Afghanistan dari Program Studi Hubungan Internasional, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP), berhasil menorehkan prestasi gemilang dengan meraih gelar Best Speaker dalam ajang internasional Model United

by Fakultas Ilmu Sosial & Politik
Read More
Berita

Keberangkatan Mahasiswa FPK pada Student Outbond Mobility 2024 dan Sambutan Hangat oleh UTM

Johor Bahru, Malaysia - (14/10/2024) Program International Student Outbound Mobility yang diselenggarakan oleh Fakultas Psikologi dan Kesehatan Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya (FPK UINSA) kembali mengirimkan delegasinya menuju University of Technology Malaysia (UTM). Pelepasan para mahasiswa berlangsung di Bandara Internasional Juanda, Sidoarjo pukul 17.00 WIB. Delegasi yang terdiri dari

by Fakultas Psikologi dan Kesehatan
Read More
Berita

Fakultas Adab dan Humaniora Gelar Welcoming Day 2024: Pertemuan Wali Mahasiswa

Sabtu, 19 Oktober 2024 - Fakultas Adab dan Humaniora UIN Sunan Ampel Surabaya mengadakan acara Welcoming Day 2024 dengan pertemuan wali mahasiswa, bertempat di Amphiteater lantai 9 Fakultas Adab dan Humaniora. Acara ini merupakan agenda tahunan yang bertujuan menjalin komunikasi antara tim manajemen fakultas dan orang tua/wali mahasiswa, serta memberikan

by Fakultas Adab & Humaniora
Read More
Berita

International Culture Day 2024: Merawat Kebudayaan Lokal dan Merajut Keberagaman Global Dengan Kemeriahan

Surabaya, 16 Oktober 2024- progam studi hubungan internasional UIN Sunan Ampel Surabaya telah menggelar festival budaya internasional yang bertajuk International Culture Day (ICD) 2024. ICD ini adalah agenda tahunan yang di ikuti oleh mahasiswa prodi HI mulai dari semester 1, 3, dan 5. Tahun ini International Culture Day mengangkat tema

by Fakultas Ilmu Sosial & Politik
Read More