March 3, 2025 20:51

Mahasiswa FPK

Berita

Usung Inovasi Game Edukatif, Mahasiswa FPK UINSA Raih Silver Medal dalam Mandalika Essay Competition 6

Lombok – (23/02/2025) Mahasiswa Fakultas Psikologi dan Kesehatan (FPK) Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya (UINSA) berhasil meraih Silver Medal dalam ajang Mandalika Essay Competition 6. Kompetisi ini diikuti oleh 200 peserta dari 116 universitas di seluruh Indonesia. Tim yang terdiri dari Aisyah Humairoh Kayla Daima, Rifda Aulia Ramadina, Beta

by Fakultas Psikologi dan Kesehatan
Read More
Berita

Mahasiswa FPK Ambil Bagian sebagai Peer-Counselors dalam Wujudkan Kampus sebagai Rumah Kedua

Surabaya - (28/02/2025) Empat resolusi penting atau yang dikenal dengan Quadruple Resolusi 2025 merupakan gagasan resolusi UIN Sunan Ampel Surabaya selama tahun 2025 yang pernah dipaparkan oleh Prof. Akhmad Muzakki, M.Ag., Grad.Dip.SEA., M.Phil., Ph.D selaku rektor UINSA. Salah satu poin dari keempat resolusi yang dipaparkan pada awal tahun tersebut adalah,

by Fakultas Psikologi dan Kesehatan
Read More
Berita

Terapkan Ilmu dan Asah Kompetensi, Mahasiswa Gizi Semester 6 FPK UINSA Jalani Program MBKM

Surabaya – (24/02/2025) Mahasiswa Program Studi (Prodi) Gizi, Fakultas Psikologi dan Kesehatan (FPK), Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya (UINSA) telah memulai program Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) sejak tanggal 17 Februari 2025. Program ini diterapkan dengan sistem rotasi dengan 2 gelombang yang mencakup empat bidang utama, yaitu gizi masyarakat,

by Fakultas Psikologi dan Kesehatan
Read More
Berita

Datangkan Narasumber dari Malaysia, FPK UINSA Gelar Kuliah Tamu Bertajuk Etika Pemanfaatan AI

Surabaya - (18/02/2025) Untuk menekankan etika penggunaan Artificial Intelligence (AI) dalam pengembangan penelitian mahasiswa, Fakultas Psikologi dan Kesehatan Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya (FPK UINSA) kembali menggelar kuliah tamu. Kegiatan ini berlangsung di Auditorium lantai 2, Gedung FPK, Kampus Gunung Anyar, pada pukul 08.00 hingga 09.00 WIB. Kuliah tamu

by Fakultas Psikologi dan Kesehatan
Read More
Berita

Yudisium ke-110 FPK UINSA, 76 Mahasiswa Prodi Psikologi Resmi Dinyatakan Lulus

Surabaya — (30/01/2025) Sebanyak 76 mahasiswa Program Studi (Prodi) Psikologi, Fakultas Psikologi dan Kesehatan (FPK) Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya (UINSA) resmi dinyatakan lulus dalam Yudisium ke-110 Program Sarjana Semester Gasal Tahun Akademik 2024/2025. Yudisium ini dihadiri oleh Dekan FPK, Dr. phil. Khoirun Niam; Wakil Dekan (Wadek) I, Dr.

by Fakultas Psikologi dan Kesehatan
Read More
Berita

FPK Paparkan Target Kinerja pada Munaqosah Proyeksi Capaian Target Kinerja 2025

Surabaya — (15/01/2025) Fakultas Psikologi dan Kesehatan Universitas Islam Negeri Sunan Ampel (FPK UINSA) sukses memaparkan target kinerja dalam kegiatan Munaqosah Proyeksi Capaian Target Kinerja 2025 yang berlangsung pada Rabu hingga Kamis, 15-16 Januari 2025, bertempat di Ruang Rapat Lantai 7 Tower Ismail Yakub, Kampus Ahmad Yani. Kegiatan ini dihadiri

by Fakultas Psikologi dan Kesehatan
Read More
Berita

Magang Semakin Dekat, Pembekalan Prodi Gizi Tuntas di Hari Kelima

Surabaya – (21/01/2025) Pembekalan magang mahasiswa Program Studi Gizi Fakultas Psikologi dan Kesehatan (FPK) UIN Sunan Ampel Surabaya memasuki hari kelima atau hari terakhir. Pada hari terakhir pembekalan ini, mahasiswa diajak untuk lebih mendalami tantangan dan realitas dunia magang yang sesungguhnya. Kegiatan hari ini dimulai dengan Focus Group Discussion (FGD)

by Fakultas Psikologi dan Kesehatan
Read More
Berita

Hari Keempat Pembekalan Magang Prodi Gizi, Penempatan Mahasiswa Magang Diumumkan

Surabaya (20/01/2025) – Program Studi Gizi Fakultas Psikologi dan Kesehatan Universitas Islam Negeri Sunan Ampel (FPK UINSA) Surabaya melanjutkan kegiatan pembekalan magang dengan agenda hari keempat yang berlangsung pada Senin, 20 Januari 2025. Kegiatan ini dihadiri oleh para mahasiswa prodi gizi angkatan pertama UINSA, yang bersiap untuk terjun ke dunia

by Fakultas Psikologi dan Kesehatan
Read More
Berita

Pembekalan MBKM Prodi Gizi: Kesiapan Profesional di Bidang Asuhan Gizi

Surabaya – (17/01/2025) Program Studi Gizi Fakultas Psikologi dan Kesehatan Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya (FPK UINSA) melanjutkan agenda pembekalan magang hari ketiga sebagai persiapan bagi para mahasiswa yang akan terjun ke dunia praktik profesional. Kegiatan ini berlangsung mulai pukul 08.00 hingga 16.00 WIB dengan menghadirkan tiga pakar di

by Fakultas Psikologi dan Kesehatan
Read More