FUF Turut Serta dalam Rapat Tinjauan Manajemen (RTM) 2024 UIN Sunan Ampel Surabaya di Solo
Solo, 3-5 Januari 2025 – Fakultas Ushuluddin dan Filsafat UIN Sunan Ampel Surabaya turut berpartisipasi dalam Rapat Tinjauan Manajemen (RTM) ke-6 yang diselenggarakan di Solo. RTM kali ini mengusung tema “Exceeding Excellence: Evaluasi Capaian Kinerja, Resolusi Rektor, dan Inovasi Tahun 2024 dalam Arah Pengembangan Strategis Menuju World University Ranking.” Acara