Sejarah mencatat, umat Islam tidak dapat dipisahkan dari Masjid. Masjid tidak terbatas sebagai tempat ibadah dan ritual keagamaan, akan tetapi menjadi pusat peradaban dan pemberdayaan umat Islam.
Oleh sebab itu masjid Raya Ulul Albab yang berada di dalam Kampus UIN Sunan Ampel Surabaya selayaknya dijadikan sebagai centra pengembangan intelektual masyarakat kampus. “Saya mengajak kepada kita semua, mari kita jadikan masjid ini sebagai centra baru pengembangan untuk warga kampus kita ini.” Tegas Akhmad Muzakki – Rektor UIN Sunan Ampel Surabaya dalam Tasyakkuran Perbaikan Taman Selatan Masjid pada Jumat 23 September 2022.
Di sisi lain, Rektor juga menjelaskan kedudukan, fungsi dan peran masjid dari zaman Rasulullah Muhammad Sallallahu ‘Alaihi Was Salaam (SAW) sampai peradaban modern. Dalam masa keemasan Islam, masjid memiliki peran sentral dalam peradaban islam.
Setelah sambutan Rektor dilanjut dengan pembacaan doa bersama (Istighasah) untuk kesusksesan hajat uinsa yang dipimpin oleh Saiful Jazil – Kepala Pusat Ma’had Al-Jami’ah.
- KUNJUNGAN KERJA FAKULTAS TARBIYAH DAN KEGURUAN UIN IMAM BONJOL PADANG: WUJUD KOLABORASI AKADEMIK DI FAKULTAS TARBIYAH UINSAby Fakultas Tarbiyah dan Keguruan
- PKM Series Satgas PPKS FTK UINSA Suluh Pemuda Tangguh Seri 2 PEMUDA TANGGUH JAGA BAHASA: Kesantunan Berbahasa, Hindarkan Kekerasanby Fakultas Tarbiyah dan Keguruan
- Laksanakan PkM Suluh Pemuda Tangguh Seri 5, Satgas PPKS FTK Usung Topik Pemuda Tangguh Iman Teguhby Fakultas Tarbiyah dan Keguruan
- Laksanakan PkM, Satgas PPKS FTK UIN Sunan Ampel Surabaya Lakukan Penyuluhan dan Kupas Tuntas Persahabatan dan Cinta di Kalangan Pemudaby Fakultas Tarbiyah dan Keguruan
- Pemuda Tangguh Kenali Tubuh: Satgas PPKS FTK Gelar PkM Suluh Pemuda Tangguh Seri 3 Tekankan Kesadaran Kesehatan Reproduksi dan Resiko Seks Pra-Nikahby Fakultas Tarbiyah dan Keguruan
- PUSAT KARIR LP2M UINSA SURABAYA GELAR RAPAT PEMAGANGAN BERSAMA KEMNAKER RIby Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LP2M)
- Cemerlang di Dunia Konseling: Mahasiswa BKI UINSA Borong 4 Juara Nasional Sekaligusby Prodi Bimbingan dan Konseling Islam
- Ospek Jurusan Prodi SAA 2024: Membangun Keakraban dan Harmoni Mahasiswa Baruby Prodi Studi Agama-agama
- FUF Ajak Mahasiswa Tingkatkan Kompetensi Global, Simak Tips Lolos Beasiswa S2 UIIIby Fakultas Ushuludin & Filsafat
- KEA FSH UINSA Raih Juara Umum pada Jambore KEA 2024 Komisi Yudisial Republik Indonesiaby Fakultas Syariah & Hukum