PALP UINSA Selenggarakan Psikotes untuk Memantau Potensi Peserta Didik Baru SMAN 5 Brawijaya Jawa Timur
Kediri — (22/01/2025) Telah berlangsung penyelenggaraan psikotes oleh Pusat Asesmen dan Layanan Psikologi Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya (PALP UINSA) untuk peserta didik baru SMAN 5 Brawijaya Jawa Timur. Sejumlah 460 peserta mengikuti psikotes yang dirancang untuk mengetahui potensi dan memetakan kemampuan mereka sebagai dasar pengembangan pendidikan taruna. Nuribi