April 30, 2024 12:02

Fakultas Psikologi dan Kesehatan

Berita

28 Mahasiswa/i FPK UINSA Surabaya Lulus dalam Yudisium Ke-107, Octavia Dwi Rachmadiani Raih IPK Tertinggi

28 Mahasiswa/i FPK UINSA Surabaya Lulus dalam Yudisium Ke-107, Octavia Dwi Rachmadiani Raih IPK TertinggiSurabaya, Gunung Anyar - (24/04/2024) Bertempat di ruang Auditorium lantai dua Fakultas Psikologi dan Kesehatan Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya (FPK UINSA), 28 Mahasiswa/i beserta wali mahasiswa hadir dalam acara Yudisium FPK ke-107.Acara yang dikemas

by Fakultas Psikologi dan Kesehatan
Read More
Berita

FPK UINSA Gelar Yudisium ke-107 dengan Penuh Haru dan Bangga

Gunung Anyar, Surabaya - (24/04/2024) Suasana haru menyelimuti Yudisium ke-107 yang diselenggarakan oleh Fakultas Psikologi dan Kesehatan Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya (FPK UINSA) di Auditorium Lantai 2 Gedung FPK. Sejumlah 28 mahasiswa telah resmi menyandang gelar S.Psi.Acara dilaksanakan pukul 08.00 dan dihadiri oleh Dr. phil. Khoirun Niam selaku

by Fakultas Psikologi dan Kesehatan
Read More
Berita

Dekan FPK Turut Hadiri Peresmian Student Central dan Visit Pusat Konseling UINSA

Surabaya — (28/04/2024) Dalam upaya optimalisasi potensi mahasiswa, Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya (UINSA) telah meresmikan Student Central dan Visit Pusat Konseling UINSA pada Sabtu, 27 April 2024.Kegiatan dihadiri oleh Pelaksana Tugas Direktorat Jenderal (Plt. Dirjen) Pendidikan Islam Kementrian Agama Republik Indonesia, Prof. Abu Rahmad dibersamai Rektor UINSA, Prof.

by Fakultas Psikologi dan Kesehatan
Read More
Berita

Pelatihan EDL dan SIM-EPK Sukses Terlaksana, FPK UINSA Siapkan Langkah Tindak Lanjut

Sidoarjo — (28/04/2024) Kegiatan Pelatihan Etik Dasar Lanjut (EDL) dan Sistem Informasi Manajemen Etik Penelitian Kesehatan (SIM-EPK) telah berakhir. Fakultas Psikologi dan Kesehatan Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya (FPK UINSA) sebagai pihak penyelenggara berhasil menggaet sejumlah peserta dari berbagai universitas di seluruh Indonesia dan mengundang sejumlah narasumber ahli pada

by Fakultas Psikologi dan Kesehatan
Read More
Berita

Day 2: Pelatihan Etik Dasar Lanjut (EDL) dan Manajemen SIM-EPK, Fokuskan Bahas Pedoman, Protokol, dan Studi Isu Etik

Sidoarjo – (26/04/2024) Berlanjut pada hari berikutnya, Kegiatan Pelatihan Etik Dasar Lanjut (EDL) dan Sistem Informasi Manajemen Etik Penelitian Kesehatan (SIM-EPK) yang diselenggarakan oleh Fakultas Psikologi dan Kesehatan Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya (FPK UINSA) berjalan dengan lancar. Kegiatan pelatihan ini kembali menghadirkan dua narasumber ahli yaitu Prof. Dr.

by Fakultas Psikologi dan Kesehatan
Read More
Berita

FPK Perkuat Kompetensi Dosen dalam Pemanfaatan AI untuk Research Writing

Sidoarjo — (23/04/2024) Berdasarkan resolusi Rektor Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya (UINSA) dalam mencapai aspek Internasionalisasi, Fakultas Psikologi dan Kesehatan gelar kegiatan Pendampingan Karya Tulis Ilmiah Dosen yang bertempat di GreenSa Inn Sidoarjo. Kegiatan ini dimulai pada pukul 09.00 WIB dan diikuti oleh seluruh tenaga kependidikan FPK UINSA, baik

by Fakultas Psikologi dan Kesehatan
Read More
Berita

Day 1: Pembukaan Pelatihan EDL dan Manajemen SIM-EPK FPK UINSA, Tekankan Sejarah Komite Etik dan Pentingnya Menegakkan Etika Penelitian

Sidoarjo — (25/04/2024) Dalam upaya meningkatkan kualitas penelitian yang beretika dalam lingkungan akademika, Fakultas Psikologi dan Kesehatan Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya (FPK UINSA) gelar Pelatihan Etik Dasar Lanjut (EDL) dan Manajemen Sistem Informasi Manajemen Etik Penelitian (SIM-EPK) pada 25-27 April 2024 di GreenSA Inn.Pembukaan dilakukan pada hari pertama

by Fakultas Psikologi dan Kesehatan
Read More
Berita

PALP UINSA Laksanakan Psikotes bagi 300 Siswa MAN 2 Gresik

Gresik - (20/04/2024) Mengawali rutinitas pasca libur lebaran, Pusat Asesmen dan Layanan Psikologi Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya (PALP UINSA) kembali aktif memfasilitasi pelaksanaan Psikotes bertempat di MAN 2 Gresik. Kegiatan yang berlangsung pada hari Sabtu, 20 April 2024 ini melibatkan sebanyak 300 peserta yang merupakan siswa/i kelas X

by Fakultas Psikologi dan Kesehatan
Read More
Berita

Dosen FPK Hadiri Undangan Rektor dalam Acara Pembinaan Moderasi Beragama bagi Pegawai dan Keluarga Besar UINSA

Surabaya — (18/04/2024) Kegiatan Pembinaan Moderasi Beragama bagi pegawai dan purna tugas keluarga besar Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya (UINSA) telah sukses dilaksanakan. Acara dimulai pada pukul 08.00 - 12.00 WIB yang bertempat di Gedung K.H. Saifuddin Zuhri (Sport Center & Multipurpose) UINSA Kampus Ahmad Yani.Acara dibuka dengan sambutan

by Fakultas Psikologi dan Kesehatan
Read More
Berita

Sambut Momen Lebaran, FPK Gelar Penguatan Jaringan Kelembagaan Melalui Pemberdayaan Alumni FPK UINSA

Surabaya — (18/04/2024) Masih dalam harmoni lebaran Idul-Fitri, Fakultas Psikologi dan Kesehatan Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabata (FPK UINSA) gelar halal bihalal bersama dosen dan alumni FPK UINSA sebagai bentuk penguatan dan pemberdayaan jaringan kelembagaan alumni. Kegiatan ini dihadiri oleh Wakil Rektor I, Prof. Dr. H. Ali Mudlofir, M.Ag.;

by Fakultas Psikologi dan Kesehatan
Read More