Nadhlif Pelu: Wakili FUF dalam ASEAN University Exhibition and Forum 2025 (AEF)
Prestasi gemilang kembali diraih oleh mahasiswa Fakultas Ushuluddin dan Filsafat (FUF) UIN Sunan Ampel Surabaya. Nadhlif Pelu atau yang akrab disapa Nadhlif merupakan mahasiswa berprestasi dari program studi Ilmu Al-Qur’an dan Tafsir (IAT) semester 6. Ia berhasil lolos seleksi dan menjadi satu-satunya perwakilan dari FUF dalam ajang bergengsi ASEAN Universities Exhibition