Panduan Perpustakaan
1. Kunjungi laman website perpustakaan uinsa.ac.id/perpustakaan
2. Klik logo publisher pada halaman bawah website
- Proquest: https://ebookcentral.proquest.com/lib/uinsunanampel/home.action
- Ebsco: https://search.ebscohost.com/
- Emerald: https://www.emerald.com/insight/
- Springer nature: https://link.springer.com/
- Taylor & Francis: https://www.tandfonline.com/
- Wiley: https://onlinelibrary.wiley.com/
- Cambridge: https://www.cambridge.org/core
UNTUK MENGAKSES DILUAR KAMPUS, DAPAT MENGHUBUNGI:
IBU DESI: 085733626397 (WHATSAPP)
1. Membuka website
perpustakaan uinsa.ac.id/perpustakaan, kemudian klik logo springer pada halaman bawah website
2. Klik Sign up/Log in
3. Mengisi form registrasi pada bagian bawah menu don’t have an account, lalu klik create account
4. Pembuatan akun selesai, akun bisa diakses diluar jaringan kampus UINSA
PANDUAN PERPANJANGAN BUKU ONLINE
1. Buka catalog.uinsa.ac.id
2. Pilih Menu “Perpanjangan”
3. Ketik NIM di kolom ID anggota dan password berupa NIM atau 123456, kemudian klik Masuk
4. Scan atau ketikkan kode barcode yang terdapat di halaman pertama atau kedua buku, lalu tekan enter
5. Sementara untuk memeriksa buku yang dipinjam, klik menu Profil
Perpustakaan UIN Sunan Ampel Surabaya bekerjasama dengan PT. Enam Kubuku Indonesia dalam rangka memberikan kemudahan layanan buku digital kepada segenap sivitas akademika UIN Sunan Ampel. Aplikasi kubuku ini merupakan layanan koleksi buku digital berbasis smartphone yang bisa diakses melalui HP android dan windows. Aplikasi ini hadir dengan konsep yang lebih memahami kebiasaan dan kebutuhan mahasiswa dalam membaca buku.
Tutorial Pendaftaran Kubuku Uinsa versi Android:
- Pengguna mengunduh dan memasang (meng-install) Aplikasi Kubuku Uinsa melalui Playstore di Handphone klik disini,
- Pengguna melakukan registrasi dengan melengkapi Form Keanggotaan sesuai data diri aktif (disarankan menggunakan email berdomain @uinsa.ac.id)
- Pengguna mengunggah foto identitas diri (KTM/KARPEG/Screenshot Data Mahasiswa di Aplikasi SINAU UINSA) yang masih berlaku dan terbaca dengan jelas. Selanjutnya tekan menu REGISTRASI,
- Buka email yang telah didaftarkan, lalu klik AKTIVASI,
- Registrasi berhasil jika pengguna telah menerima balasan email dari admin dan keanggotaan siap untuk digunakan.
Tutorial Pendaftaran Kubuku Uinsa versi Windows:
- Pengguna mengunduh dan memasang (meng-install) Aplikasi Kubuku Uinsa melalui komputer atau laptop klik disini
- Pengguna melakukan registrasi dengan melengkapi Form Keanggotaan sesuai data diri aktif (disarankan menggunakan email berdomain @uinsa.ac.id)
- Pengguna mengunggah foto identitas diri (KTM/KARPEG/Screenshot Data Mahasiswa di Aplikasi SINAU UINSA) yang masih berlaku dan terbaca dengan jelas. Selanjutnya tekan menu REGISTRASI,
- Buka email yang telah didaftarkan, lalu klik AKTIVASI,
- Registrasi berhasil jika pengguna telah menerima balasan email dari admin dan keanggotaan siap untuk digunakan.
Selengkapnya dapat lihat tutorial pendaftaran aplikasi Kubuku Uinsa di link berikut
versi android: klik disini
versi windows: klik disini
CP Kubuku Uinsa: 0821-3166-3801 (Ibu Rini)a
PANDUAN PEMBUATAN AKUN DI DIGILIB
1. Buka alamat digilib.uinsa.ac.id, lalu pilih menu create account
2. Entri nama, email, username dan password, lalu klik Register
3. Buka email yang telah dientrikan, lalu klik konfirmasi/activate pada balasan email dari digilib.uinsby.ac.id. Jika tidak ada balasan, silahkan cek folder spam
4. Akun telah teraktivasi dan dapat digunakan untuk deposite item
Bagi Sobat Perpustakaan yang masih bingung terkati prosedur unggah mandiri tugas akhir dan bagaimana cara mendapatkan surat bebas pustaka, berikut petunjuk yang dapat diikuti:
- Melakukan unggah mandiri pada link digilib.uinsa.ac.id *dengan prosedur terlampir
- Mengisi form kepuasan pada link digilib.uinsa.ac.id
- Bergabung pada group Telegram dengan alamat bit.ly/telegramperpus
- Melakukan konfirmasi “Nama Lengkap/NIM/Sudah Upload” pada telegram group
- Menunggu konfirmasi verifikator melalui group telegram bit.ly/telegramperpus
- Verifikator akan menghubungi secara personal jika terdapat file yang kurang sesuai atau salah
- Surat Bebas pinjam akan dikirim secara online melalui telegram
*prosedur terlampir pada tahap ke-1:
- Mengunjungi link digilib.uinsa.ac.id
- Mengupload file pdf secara lengkap hingga lampiran (tanpa pemberian Watermark)
- Menyertakan file pdf surat bebas pinjam perpustakaan pascasarjana bagi mahasiswa S2 dan S3
- File pdf diberi nama dengan format “Nama Lengkap_NIM“
Repository merupakan media publikasi online seluruh karya sivitas akademika UIN Sunan Ampel, baik dosen, karyawan dan mahasiswa. Karya Ilmiah dalam berbagai bentuk dapat diunggah dalam repository UIN Sunan Ampel. Karya dosen UIN Sunan Ampel dapat diunggah dalam repository melalui 2 (dua) cara, yaitu;
- PANDUAN UNGGAH MANDIRI OLEH DOSEN
Prosedur layanan unggah mandiri oleh dosen:
- Mengirimkan NAMA LENGKAP, NIP, PRODI DAN EMAIL AKTIF ke WA*,
- Akun akan didaftarkan oleh petugas,
- Petugas akan mengirimkan akun ke dosen berupa username dan password melalui WA*,
- Dosen login di repository.uinsa.ac.id dengan username dan password yang telah diberikan,
- Klik New Item untuk memulai unggah mandiri,
- Dosen menyiapkan file lengkap pdf untuk diunggah/diupload,
- Dosen melakukan konfirmasi verifikasi bahwa telah melakukan unggah/upload mandiri ke petugas melalui WA,
- Petugas akan melakukan verifikasi, bila ada kekurangan maka akan ada konfirmasi dari petugas melalui WA. Apabila kelengkapan data sudah benar dan sudah diunggah/diupload oleh petugas, maka akan ada konfirmasi dari petugas beserta tautan linknya melalui WA.
*WA : 0856-5527-3410 an. Ibu Samidah
Tutorial Unggah Mandiri Artikel Jurnal Karya Ilmiah Dosen pada repository klik disini
- PANDUAN UNGGAH KARYA DOSEN OLEH PETUGAS
Prosedur layanan unggah karya dosen oleh petugas:
- Mengirimkan NAMA LENGKAP, NIP DAN EMAIL AKTIF serta mengirimkan file lengkap dalam bentuk pdf ke Ibu Samidah: 0856-5527-3410(WA),
- Petugas memeriksa kelengkapan file dan jika terdapat kekurangan, petugas akan mengkonfirmasi kekurangan dokumen pada pemohon melalui WA,
- Petugas mengunggah karya dosen ke repository.uinsa.ac.id,
Petugas akan mengirimkan tautan karya ilmiah yang telah berhasil diunggah melalui WA.
Panduan Cek Similarity dengan Turnitin
- Pengguna mengisi identitas data pribadi dan mengunggah file (pdf/word) di link www.s.id/turnitinperpusuinsa
- Pengguna melakukan konfirmasi pendaftaran ke Ibu Desiana: 0857-3362-6397 via Whatsapp
- Petugas melakukan pemeriksaan persyaratan. Petugas akan mengembalikan atau menolak jika persyaratan tidak terpenuhi
- Petugas memeriksa similarity karya dengan software Turnitin
- Petugas mengirimkan hasil similarity karya melalui Whatsapp pemohon yang tercantum pada saat mendaftar
- Petugas melakukan konfirmasi pengiriman hasil pemeriksaan via Whatsapp kepada pemohon