Psikologi
Visi
Menjadi Prodi Psikologi yang unggul, kompetitif dan bertaraf internasional berdasarkan nilai-nilai keislaman
Misi
- Menyelenggarakan dan mengelola pendidikan yang mengintegrasikan psikologi dan seni dengan ilmu-ilmu keislaman
- Mengembangkan riset integratif dalam bidang psikologi dan seni yang relevan dengan kebutuhan masyarakat dan sesuai dengan nilai-nilai keislaman
- Mengembangkan pola pemberdayaan masyarakat berbasis riset dalam bidang psikologi dan seni yang relevan dengan kearifan lokal dan nilai-nilai keislaman
- Menyelenggarakan tata kelola prodi secara transparan dan akuntabel berbasis teknologi informasi
- Membangun kepercayaan masyarakat dan mengembangkan kerjasama dengan lembaga-lembaga lokal, nasional dan internasional
Tujuan
- Menyiapkan lulusan agar menjadi anggota masyarakat yang memiliki kemampuan akademik dan/atau profesional dalam bidang ilmu psikologi berdasarkan nilai-nilai keislaman.
- Menyiapkan lulusan yang dapat menerapkan, mengembangkan, dan/atau memanfaatkan ilmu-ilmu bidang psikologi yang dijiwai oleh nilai- nilai keislaman untuk meningkatkan taraf kehidupan masyarakat dan memperkaya kebudayaan nasional.
- Mengembangkan integrasi ilmu agama Islam dengan ilmu psikologi melalui kegiatan pendidikan, penelitian, dan pengabdian masyarakat.
- Melakukan publikasi ilmiah bidang ilmu psikologi dan keislaman dalam lingkup nasional dan internasional.
- Memberikan pelayanan dan fasilitas yang menunjang pelaksanaan pendidikan, penelitian, dan pengabdian masyarakat.
- Mengembangkan jaringan baik tingkat nasional dan internasional.
Strategi
- Melakukan riview kurikulum program doktor secara berkala.
- Melakukan penilaian secara integral dan komprehensif.
- Melakukan pembelajaran secara aktif dan partisipatif.
- Mendatangkan pakar dan atau dosen ahli dalam dan luar negeri.
- Memfasilitasi mahasiswa dalam kegiatan peningkatan mutu akademik.
- Pemanfaatan laboratorim untuk mengembangkan kompentensi lulusan.
- Memaksimalkan potensi intelektual akademik mahasiswa melalui publikasi ilmiah dalam level lokal, nasional, dan internasional.
Tentang Prodi Psikologi
Prodi psikologi merupakan prodi yang lahir dari Fakultas Dakwah sejalan dengan diberikannya Wider Mandate oleh Departemen Agama dan mengacu pada surat Dirjen Dikti tanggal 19 Juli 2001 dengan No. 241/D/T/2001 perihal Tindak Lanjut Wider Mandate maka IAIN Sunan Ampel diperkenankan mengajukan usulan pembukaan program studi umum sebagai berikut : S1 Psikologi (konsentrasi Psikologi Agama), S1 Ilmu Komunikasi (konsentrasi Komunikasi Keagamaan), S1 Sosiologi (konsentrasi Sosiologi Agama). Pada 29 November 2001 melalui SK No. E/283/2001 yang ditandatangani oleh Dirjen Pembinaan Kelembagaan Agama Islam Izin Penyelenggaraan Program Studi Psikologi, Sosiologi dan Ilmu Komunikasi resmi diberikan.
Berita & Pengumuman
Agenda
Coloumn
Mata Kuliah Prodi Psikologi
SEMESTER I
- Bahasa Indonesia
- Pancasila
- Kewarganegaraan
- Pengantar Studi Islam
- Studi Hadis
- Studi Al Quran
- Psikologi Umum
SEMESTER II
- Filsafat Ilmu
- Aqidah Akhlak
- Studi Hukum Islam
- Psikologi Perkembangan
- Sejarah dan Aliran Perspektif Psikologi
- Psikologi Faal
- Psikologi Kepribadian
- Psikologi Sosial
- Kesehatan Mental
- Statistika
SEMESTER III
- Psikologi Industri dan Organisasi
- Psikologi Kognitif
- Psikologi Klinis
- Dasar-Dasar Konseling
- Pengantar Psikodiagnostik
- Psikologi Islam
- Biopsikologi
- Psikometri
- Wawancara dan Observasi
- Psikologi Pendidikan
- Kode Etik
SEMESTER IV
- Pemberdayaan Psikologis I
- Penyusunan Alat Ukur Psikologi
- Psikodiagnostik I (Kognitif)
- Metodologi Penelitian Kuantitatif
- Psikologi Abnormal
- Psikologi Komunitas
- Psikologi Komunikasi
- Modifikasi Perilaku
- Pengembangan Diri dan Keterampilan Komunikasi
SEMESTER V
- Pemberdayaan Psikologis 2
- Psikodiagnostik II
- Metodologi Penelitian Kualitatif
- Psikologi Eksperimen
- Intervensi Psikologi: Individu dan Komunitas
- Psikologi Kesehatan
- Psikologi Forensik
- Psikologi Cyber
- Psikologi Konsumen
Mata Kuliah Pilihan Semester VI
Majoring in Islam & Mental Health
- Intervensi Psikologi Islami
- Psikologi Positif
- Parenting Islami
- Psikologi Agama
- Psikologi Lingkungan
- Psikologi Budaya
- Pengembangan SDM
- Teori-Teori Belajar
- Desain Pelatihan
- Kewirausahaan
Majoring in Learning & Educational Psychology
- Pembelajaran Anak dan Dewasa
- Pendidikan Anak Berkebutuhan Khusus
- Bimbingan dan Konseling Sekolah
- Teori-Teori Belajar
- Pengembangan SDM
- Need Analysis dan Penyelesaian Masalah
- Desain Pelatihan
- Psikologi Positif
- Parenting Islami
- Psikologi Budaya
Majoring in Contemporary Social Psychology & Empowerment
- Psikologi Lingkungan
- Psikologi Usia Lanjut
- Kewirausahaan
- Desain Pelatihan
- Need Analysis dan Penyelesaian Masalah
- Psikologi Positif
- Psikologi Agama
- Psikologi Budaya
- Pengembangan SDM
- Intervensi Psikologi Islami
Majoring in Human Resources & Organizational Psychology
- Pengembangan SDM
- Need Analysis dan Penyelesaian Masalah
- Desain Pelatihan
- Kewirausahaan
- Psikologi Budaya
- Psikologi Lingkungan
- Psikologi Positif
- Psikologi Kerja
- Psikologi Usia Lanjut
- Intervensi Psikologi Islami
SEMESTER VII
- Publikasi Pengabdian Berbasis Keilmuan Prodi
- KKN (Kuliah Kerja Nyata)
- Skripsi